Bola.net - - Gelandang , Jasmin Kurtic, meminta agar rekan-rekannya tidak meremehkan Juventus pada bentrok Minggu (4/12) mendatang. Menurutnya, Juventus saat ini tetaplah tim yang kuat meski baru saja mengalami kekalahan.
Juve secara mengejutkan pekan lalu kalah dari Genoa. Terlebih kekalahan ini juga dengan skor yang cukup besar yakni 3-1. Bagi Kurtic ktkalahan ini tidak akan memberikan dampak apapun bagi kualitas Juve.
"Mereka tim yang hebat dan layak untuk sangat dihormati. Mereka yang berpikir bahwa Juventus mengalami penurunan karena karena kalah dari Genoa maka itu kesalahan besar," kata Kurtic l’Eco di Bergamo.
Meskipun begitu, Kurtic tetap yakin bahwa Atalanta punya potensi untuk memberikan kejutan pada Juve. Pasalnya, saat ini mereka sedang dalam penampilan terbaik dengan sukses memenangkan enam pertandingan terakhir di Serie A.
"Kami memiliki semangat yang tepat untuk menegaskan diri sendiri, bahkan untuk melawan Juventus."
"Kita harus memberikan 101 persen seperti yang selama ini kami lakukan. Yang paling penting adalah kinerja kami semua, serta keinginan untuk datang kesana dan kembali dengan kepala tegak, terlepas dari apa pun hasilnya," tandas pemain 27 tahun ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kekalahan Dari Genoa Tak Ubah Kualitas Juventus
Liga Italia 29 November 2016, 18:35
-
Juventus Tak Menakutkan Bagi Atalanta
Liga Italia 29 November 2016, 18:00
-
Conte Akan Relakan Ivanovic di Tengah Musim
Liga Inggris 29 November 2016, 07:49
-
Bonucci Dikabarkan Absen selama Dua Bulan
Liga Italia 29 November 2016, 02:54
-
Torino Semangat Untuk Bekuk Juventus di Derby della Mole
Liga Italia 28 November 2016, 22:22
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR