Kheidra datang ke Juve dengan status bebas transfer setelah kontraknya bersama Real Madrid berakhir. Target pertama Khedira untuk bisa menjadi pemain penting bagi Juve.
"Ambisi personal saya adalah menjadi protagonis bagi tim ini. Karena itu pula, saya ingin belajar Bahasa Italia secepatnya," terang Khedira seperti dikutip Football Italia.
Khedira juga mengatakan bahwa Juventus tidak perlu terlalu kecewa karena kalah di final Liga Champions musim lalu. Kekalahan seperti itu harusnya justru menjadi motivasi untuk meraih hasil yang lebih bagus lagi di masa depan.
"Ketika anda kalah di final, anda pasti akan lebih menginginkan kemenangan dibanding sebelumnya. Tidak akan mudah untuk mencapai final Liga Champions, tapi tim ini memiliki kualitas yang sangat tinggi." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Miranda: Kami Akan Hentikan Dominasi Juventus
Liga Italia 9 Juli 2015, 23:45
-
Llorente Berpeluang Gabung Porto
Liga Italia 9 Juli 2015, 23:29
-
Senad Lulic Diperebutkan Dua Elit Jerman
Liga Italia 9 Juli 2015, 22:41
-
Sevilla Pertimbangkan Chicharito, Immobile, Llorente
Liga Spanyol 9 Juli 2015, 22:27
-
Oscar Atau Isco Lepas, Juventus Ambil Berardi
Liga Italia 9 Juli 2015, 22:24
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR