Bola.net - - Gelandang asal Jerman, Sami Khedira, mengatakan bahwa Bianconeri memang layak menang atas akhir pekan kemarin.
Juventus bertandang ke Stadio Olimpico Grande Torino pada giornata ke-15 Serie A hari Minggu kemarin. Di laga bertajuk Derby della Mole tersebut, pasukan Massimiliano Allegri berhasil unggul dengan skor 1-3.
Bianconeri sendiri sempat tertinggal lebih dahulu melalui sundulan Andre Belotti. Namun Juve berhasil membalikkan skor berkat sumbangan dua gol Gonzalo Higuain dan Miralem Pjanic.
Khedira mengaku sangat menikmati pertandingan tersebut. Ia juga menegaskan Juve memang pantas menang atas tim asuhan Sinisa Mihajlovic tersebut.
"Laga itu sangat menyenangkan dan intens," seru Khedira dalam sebuah wawancara dengan Sky.
"Setelah skor menjadi 1-0 bagi Torino kami bermain sangat baik, bahkan di babak kedua. Bisa mencetak gol di babak pertama sangat penting, jika tidak laga itu akan menjadi jauh lebih sulit."
"Pada akhirnya saya pikir kami pantas menang. Kami bermain sangat baik melawan tim tangguh, memenangkan derby ini sangat penting, bukan hanya bagi kami tetapi bagi fans dan klub," tandasnya.
Baca Juga:
- Begini Ungkapan Kekaguman Khedira Pada Totti
- Buffon: Roma Penantang Gelar Serius bersama Juve
- Juventus Sudah Tak Sabar Duel Dengan AS Roma
- Rugani Jadi Bek Masa Depan Juventus
- Evolusi Logo Klub-klub Elit Eropa
- Juve Siap Kembali Rayu Mascherano di Barcelona
- Messi Bujuk Barcelona Datangkan Dybala
- Simoni Kecewa Nerazzurri
- Juve Siap Bersaing dengan MU Dapatkan Pietro Pellegri
- Allegri: Porto Berbahaya bagi Juve
- Spalletti: Milan Impresif, Juventus Pantas Ditakuti
- Roma 1-0 Milan, Yang Penting Menang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon: Roma Penantang Gelar Serius bersama Juve
Liga Italia 14 Desember 2016, 22:29
-
Khedira Sebut Juve Layak Kalahkan Torino
Liga Italia 14 Desember 2016, 21:44
-
Begini Ungkapan Kekaguman Khedira Pada Totti
Liga Italia 14 Desember 2016, 21:03
-
Juventus Sudah Tak Sabar Duel Dengan AS Roma
Liga Italia 14 Desember 2016, 20:32
-
Rugani Jadi Bek Masa Depan Juventus
Liga Italia 14 Desember 2016, 19:09
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR