Bola.net - - Lionel Messi disebut sudah mengatakan pada manajemen untuk mendatangkan striker baru.
Messi disebut tidak terlalu yakin dengan kemampuan pemain anyar yang dibeli tim di bulan Agustus, Paco Alcacer, dan menyimpulkan bahwa skuat yang ada sekarang masih membutuhkan seorang penyerang yang lebih mumpuni.
Don Balon mengatakan bahwa sang bintang sudah menghubungi manajemen tim untuk coba merekrut rekannya di timnas Argentina, Paulo Dybala, yang kini bermain di Juventus.
Direktur Barcelona, Ariedo Braida, kabarnya sudah berbicara dengan Dybala untuk menyatakan ketertarikan tim Catalan dan ada keyakinan bahwa sang striker nantinya memang akan mendarat di Camp Nou pada musim panas mendatang.
Dan ada pembicaraan yang mengatakan bahwa Barca akan membayar hingga 100 juta euro untuk pemain Argentina dan kesepakatan ini kabarnya sudah mendapat persetujuan dari Messi.
Barcelona sendiri baru saja meraih kemenangan 5-3 atas Al Ahli di laga uji coba yang mereka gelar di Qatar belum lama ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon: Roma Penantang Gelar Serius bersama Juve
Liga Italia 14 Desember 2016, 22:29
-
Khedira Sebut Juve Layak Kalahkan Torino
Liga Italia 14 Desember 2016, 21:44
-
Begini Ungkapan Kekaguman Khedira Pada Totti
Liga Italia 14 Desember 2016, 21:03
-
Juventus Sudah Tak Sabar Duel Dengan AS Roma
Liga Italia 14 Desember 2016, 20:32
-
Rugani Jadi Bek Masa Depan Juventus
Liga Italia 14 Desember 2016, 19:09
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR