Bola.net - - Gelandang Juventus, Sami Khedira mengatakan bahwa mereka tak bisa hanya fokus pada satu dua pemain saja saat melawan Napoli karena menurutnya semua pemain mereka berbahaya.
Juventus akan memiliki lawatan yang sulit akhir pekan ini. Pada Sabtu (2/12) dini hari, Bianconeri akan melawat ke markas Napoli, San Paolo.
Tim asuhan Massimiliano Allegri ini sendiri butuh kemenangan untuk mempersempit jarak mereka dengan Napoli yang ada di puncak klasemen. Bianconeri saat ini ada di posisi ketiga dengan raihan 34 poin, tertinggal empat poin dari Napoli yang memuncaki klasemen.
"Mereka memiliki banyak pemain dengan kualitas untuk menentukan permainan, bahkan di bangku cadangan," ujarnya.
"Mereka memiliki Pelatih hebat [Maurizio Sarri], skuat yang bagus pada umumnya, kiper, pertahanan, lini tengah dan serangan yang bagus. Ada banyak pemain yang bisa mencetak gol seperti [Jose] Callejon, [Dries] Mertens, [Lorenzo] Insigne, [Marek] Hamsik," tambahnya.
"Sulit untuk mengatakan pemain mana yang harus kami waspadai, kami harus berhati-hati dengan semuanya karena mereka bermain sangat baik seperti tim. Mereka memiliki dominasi bagus di lapangan, manajemen bola yang bagus. Itu kekuatan Napoli," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri: Napoli Adalah Favorit Scudetto
Liga Italia 30 November 2017, 23:36
-
Zamparini Doakan Gattuso Bisa Ikuti Jejak Conte
Liga Italia 30 November 2017, 20:50
-
Pensiunnya Buffon Buat Alonso Bersedih
Liga Italia 30 November 2017, 19:49
-
Bierhoff: 80 Persen Emre Can Gabung Juventus
Liga Italia 30 November 2017, 17:43
-
Comot Manolas, Ini Biaya yang Harus Dikeluarkan Chelsea dan Arsenal
Liga Inggris 30 November 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR