Hal itu diungkapkan oleh Gustavo Mascardi, agen yang mewakili Dybala dan Iturbe. Menurutnya, sudah ada tawaran masuk dari Inggris untuk dua pemain tersebut.
"Banyak tawaran bagus untuk Dybala dari luar Italia, termasuk satu tawaran besar dari klub Inggris. Di Italia sendiri, ada dua atau tiga klub yang berminat terhadapnya," terang Mascardi tanpa menyebutkan nama klub-klub yang bersangkutan kepada Gazzetta TV.
"Iturbe juga pemain hebat meski performanya sedikit pudar musim ini akibat cedera. Akankah dia pergi? Ada sejumlah tawaran bagus dari Inggris. Kita lihat saja nanti apa keputusan Iturbe dan Roma," pungkasnya.
Dybala terikat kontrak dengan Palermo sampai 2016 dan kubu Palermo sudah memastikan bahwa rising star Serie A tersebut akan hengkang di musim panas mendatang. Sementara itu, kontrak Iturbe dengan Roma masih berlaku sampai 2019.
Beberapa waktu lalu, Arsenal diklaim telah mengajukan tawaran untuk Dybala. Namun, manajer The Gunners Arsene Wenger membantahnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri 4 April 2015, 20:02
-
Hasil Pertandingan: AS Roma 1-0 Napoli
Liga Italia 4 April 2015, 19:41
-
Klub Inggris Sudah Tawar Dybala dan Iturbe
Liga Italia 4 April 2015, 16:22
-
Lazio Peragakan Sepak Bola Terbaik di Italia
Liga Italia 4 April 2015, 11:15
-
Pjanic Pernah Tolak Tawaran Barcelona
Liga Italia 4 April 2015, 01:11
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25




















KOMENTAR