Mengenakan jersey 'keramat' bernomor 10 milik Bianconeri, Pogba dinilai gagal memenuhi ekspektasi publik. Performa Pogba menurun seiring buruknya hasil yang diraih Juventus di awal musim ini yang membuat mereka mencatat start terburuk di Serie A dalam lebih dari 30 tahun terakhir.
Namun dukungan datang dari Del Piero. Menurutnya, Pogba masih sangat muda dan karena itu ia harus mendapatkan waktu lebih untuk belajar.
'Hari ini, nomor 10 sedang dikenakan oleh pemain yang sangat muda dan sangat berbakat, yang mana setengah dari Eropa ingin mendatangkannya," ujarnya.
"Mari kita beri dia waktu untuk belajar, untuk membuat kesalahan dan berkembang," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sturaro Sanjung Performa Lichtsteiner Lawan Gladbach
Liga Champions 5 November 2015, 23:38
-
Lawan Empoli, Sturaro Minta Juve Bawa Pulang Tiga Poin
Liga Italia 5 November 2015, 23:15
-
Sturaro Cukup Puas Juve Bisa Raih Satu Poin Lawan Gladbach
Liga Champions 5 November 2015, 22:49
-
Melo Senang Serie A Tak Lagi Didominasi Juve
Liga Italia 5 November 2015, 22:31
-
Belenggu Gol Dzeko Terbuka di Menit 602
Liga Champions 5 November 2015, 15:39
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR