Bola.net - - Gelandang Inter Milan, Geoffrey Kondogbia mengatakan bahwa dia merasa lebih nyaman dengan Stefano Pioli daripada pelatih Frank de Boer dan menceritakan kedatangannya di Inter.
Gelandang asal Prancis tersebut memang memiliki waktu yang sulit di periode awal musim ini. Dirinya telah mengungkapkan bahwa waktunya sangat sulit bersama pelatih Frank de Boer, bahkan dirinya mengaku dipermalukan oleh De Boer saat melawan Bologna.
Namun setelah periode sulit tak kunjung berakhir, Inter memutuskan untuk memecat De Boer dan menggantikannya dengan Stefano Pioli. Kedatangan mantan pelatih Lazio tersebut membuat Kondogbia semakin merasa nyaman.
"Saya merasa lebih nyaman sekarang, bersama Pioli," ujar Kondogbia kepada BEIN Sports Prancis.
"Ini bukan tentang hal taktis, itu lebih soal sikap dan keyakinan," sambungnya.
"De Boer? Periode yang sangat sulit, saya bilang kepadanya saya tak setuju dengan pilihannya. Saya tahu bahwa untuk memenangkan kembali tempat saya, saya harus bekerja keras, dan itulah yang saya lakukan," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kejar Donnarumma, Man City Akan Pecahkan Rekor Transfer Pogba
Liga Italia 22 Maret 2017, 23:03
-
Suso Akan Dapatkan Kenaikan Gaji
Liga Italia 22 Maret 2017, 21:02
-
Kisah Debut Buffon Bersama Parma
Liga Italia 22 Maret 2017, 20:25
-
Berubah Haluan, Allegri Urung Latih Asenal
Liga Inggris 22 Maret 2017, 18:34
-
Pjanic: Kontroversi Tentang Juventus Itu Gila!
Liga Italia 22 Maret 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR