Bola.net - Manajer Juventus, Andrea Pirlo angkat bicara terkait partai Supercoppa Italiana kontra Napoli. Ia menyebut Napoli adalah lawan yang tangguh sehingga Juventus harus memaksimalkan peluang mereka dengan baik.
Dini hari nanti, Juventus dan Napoli akan bertemu Mappei Stadium. Mereka akan bertarung di partai Supercoppa Italiana tahun ini.
Napoli berpotensi menjadi lawan yang tangguh bagi Juventus. Tim besutan Gennaro Gattuso itu sedang tampil on fire di Serie A belakangan ini.
Pirlo mengakui bahwa tim asal Naples itu bakal jadi lawan yang tangguh bagi timnya. "Napoli adalah tim yang kuat," buka Pirlo kepada Football Italia.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Kecepatan Tinggi
Pirlo juga menggarisbawahi satu aspek permainan yang dimiliki Napoli saat ini.
Ia menilai I Partenopei punya banyak pemain yang cepat dan itu bakal jadi ancaman tersendiri bagi timnya.
"Mereka adalah tim yang memiliki pemain-pemain yang cepat dan juga berteknik bagus. Jadi kami harus mewaspadai mereka."
Maksimalkan Peluang
Pirlo juga menyebut bahwa Napoli memiliki pertahanan yang sangat solid.
Jadi untuk memenangkan partai ini, Juventus harus memaksimalkan setiap peluang yang mereka dapatkan.
"Napoli juga punya pertahanan yang solid dan sangat rapat, jadi kami harus memaksimalkan setiap peluang yang kami dapatkan." ujarnya.
Move On
Juventus mengusung misi kebangkitan kontra Napoli.
Pasalnya di akhir pekan lalu Si Nyonya Tua harus tumbang di tangan Inter Milan dengan skor 2-0.
(Football Italia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengumuman: Cuadrado Sembuh dari COVID-19 dan Segera Perkuat Juventus Lagi
Liga Italia 20 Januari 2021, 21:24
-
Kalah Lawan Inter Milan, Juventus Bakal Bangkit Lawan Napoli
Liga Italia 20 Januari 2021, 19:00
-
Supercoppa Italiana, Trofi Penawar Luka bagi Juventus
Liga Inggris 20 Januari 2021, 17:06
-
Supercoppa Italiana, Gianluigi Buffon Dipastikan Tidak Perkuat Juventus
Liga Italia 20 Januari 2021, 16:54
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR