
Bola.net - Genoa akan menjamu AS Roma di pekan ke-6 Serie A 2023/2024. Laga Genoa vs Roma di Luigi Ferraris ini dijadwalkan kick-off Jumat, 29 September 2023, jam 01:45 WIB, live di beIN 1 dan live streaming berlangganan di Vidio.
Genoa baru mengoleksi empat poin di Serie A musim ini. Tim promosi asuhan Alberto Gilardino tersebut baru menang sekali dan sudah kalah tiga kali.
Di lain pihak, Roma sebenarnya tak jauh lebih baik daripada Genoa. Sampai pekan ke-5, anak-anak asuh Jose Mourinho baru mengumpulkan poin lima.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming
Kompetisi: Serie A
Pertandingan: Genoa vs AS Roma
Stadion: Luigi Ferraris
Hari, tanggal: Jumat, 29 September 2023
Jam: 01.45 WIB
Live: beIN 1
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.
Head to Head
Catatan Pertemuan di Serie A
Genoa menang: 32
Seri: 25
AS Roma menang: 53.
5 Pertemuan Terakhir
13-01-2023 Roma 1-0 Genoa (Coppa Italia)
05-02-2022 Roma 0-0 Genoa (Serie A)
22-11-2021 Genoa 0-2 Roma (Serie A)
07-03-2021 Roma 1-0 Genoa (Serie A)
08-11-2020 Genoa 1-3 Roma (Serie A).
5 Pertandingan Terakhir Genoa (K-M-K-S-K)
20-08-23 Genoa 1-4 Fiorentina (Serie A)
28-08-23 Lazio 0-1 Genoa (Serie A)
03-09-23 Torino 1-0 Genoa (Serie A)
17-09-23 Genoa 2-2 Napoli (Serie A)
23-09-23 Lecce 1-0 Genoa (Serie A).
5 Pertandingan Terakhir AS Roma (K-K-M-M-S)
27-08-23 Verona 2-1 Roma (Serie A)
02-09-23 Roma 1-2 Milan (Serie A)
18-09-23 Roma 7-0 Empoli (Serie A)
21-09-23 Sheriff 1-2 Roma (UEL)
25-09-23 Torino 1-1 Roma (Serie A).
Statistik Pralaga
- Genoa tanpa kemenangan dalam 17 laga terakhirnya melawan Roma di semua kompetisi (M0 S4 K13).
- Genoa baru menang 1 kali di Serie A musim ini (M1 S1 K3).
- Genoa baru mencetak total 4 gol di Serie A musim ini.
- Genoa tanpa kemenangan dalam 2 laga kandang yang sudah mereka mainkan di Serie A musim ini: 1-4 vs Fiorentina, 2-2 vs Napoli.
- Roma baru menang 1 kali di Serie A musim ini (M1 S2 K2).
- Roma sudah mencetak total 12 gol di Serie A musim ini.
- Roma tanpa kemenangan dalam 2 laga tandang yang sudah mereka mainkan di Serie A musim ini: kalah 1-2 vs Verona, imbang 1-1 vs Torino.
- Roma selalu clean sheet dalam 4 laga terakhirnya melawan Genoa di semua kompetisi.
Klasemen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Serie A Genoa vs Roma di Vidio
Liga Italia 28 September 2023, 23:45
-
Head to Head dan Statistik: Genoa vs AS Roma
Liga Italia 27 September 2023, 13:33
-
Prediksi Genoa vs AS Roma 29 September 2023
Liga Italia 27 September 2023, 07:57
-
Terima Nggak nih? Ambyar di MU, Sancho Siap Ditampung Mourinho di AS Roma
Liga Inggris 26 September 2023, 19:58
LATEST UPDATE
-
12 Nama Dipastikan Absen di Laga Panas Leeds United vs Manchester United
Liga Inggris 4 Januari 2026, 12:20
-
Link Nonton Streaming Bali United vs Arema FC - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 12:10
-
Link Nonton Streaming Malut United vs PSBS Biak - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 12:00
-
Live Streaming Lazio vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 4 Januari 2026, 11:30
-
Dominic Calvert-Lewin dan Joshua Zirkzee, Siapa Paling Tajam di Leeds vs MU?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 11:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


















KOMENTAR