Lopez memiliki mimpi untuk membawa Milan berjaya. Ia membandingkan performa Milan saat ini dengan Barcelona musim lalu. Seperti diketahui, musim lalu Barca mengakhiri musim tanpa gelar tapi musim ini berpeluang meraih treble winners.
"Saya masih memiliki kontrak tiga tahun bersama Milan, target saya adalah bertahan di sini dan meraih kesuksesan. Semuanya bisa berubah dengan cepat dalam setiap musim. Musim lalu Barca tidak memenangkan apa pun..." ucap Lopez seperti dilansir Sky Sport Italia.
Lopez juga mengatakan bahwa suramnya prestasi Milan musim ini adalah tanggung jawab semua elemen, terutama pemain. Ia ingin Milan menunjukkan hasrat untuk sukses yang lebih besar lagi musim depan.
"Musim ini kesalahan ada pada semua orang, terutama para pemain. Kami harus bisa berbuat lebih dan memulai musim depan dengan hasrat yang lebih besar." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kunci Bagi Juventus Melawan Barcelona: Tampil Gagah Berani
Liga Champions 22 Mei 2015, 23:46
-
Pellegrini: City Tak Beruntung Bertemu Barcelona Dua Musim Beruntun
Liga Inggris 22 Mei 2015, 22:24
-
Ke La Liga, Hazard Bisa Saingi Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 22 Mei 2015, 21:26
-
Enrique: Xavi Masih Mampu Satu Musim Lagi di Barca
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 21:11
-
Luis Enrique Sedih Xavi Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 20:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR