Seperti diketahui, Xavi baru saja memutuskan untuk mengakhiri masa bakti bersama Barcelona. Musim depan, ia akan memperkuat klub Qatar, Al Sadd dengan kontrak dua tahun mulai musim depan.
Dikatakan Enrique, dirinya menghormati keputusan pemain berusia 35 tahun itu untuk meninggalkan Barcelona, meskipun ia yakin bahwa Xavi sebenarnya masih mampu satu musim lagi di Camp Nou.
"Bila dia akan bertahan di usia yang sama di sisa hidupnya, maka kami akan memperbarui kontraknya 25 kali, tapi umur mengejar kita semua," ujarnya.
"Bagi saya, dia masih sangat mampu bermain untuk Barcelona setidaknya satu musim lagi. Namun itu adalah keputusan yang ia buat," tutupnya.[initial]
BACA JUGA:
- Pjanic di Antara Barcelona dan Valencia
- Xavi: Saya Tak Suka dengan Apa yang Menimpa Iker
- Presiden Yakin Xavi Bakal Kembali ke Barca
- Barca Rilis Infografis Mentereng Milik Xavi
- Xavi: Saya Puas Dengan Karir di Barcelona
- Puja-Puji Atas Sosok Xavi Dari Para Tokoh Lapangan Hijau
- Sihir Xavi: Deretan Umpan-Umpan Ajaib Xavi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kunci Bagi Juventus Melawan Barcelona: Tampil Gagah Berani
Liga Champions 22 Mei 2015, 23:46
-
Pellegrini: City Tak Beruntung Bertemu Barcelona Dua Musim Beruntun
Liga Inggris 22 Mei 2015, 22:24
-
Ke La Liga, Hazard Bisa Saingi Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 22 Mei 2015, 21:26
-
Enrique: Xavi Masih Mampu Satu Musim Lagi di Barca
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 21:11
-
Luis Enrique Sedih Xavi Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 20:57
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR