
Bola.net - AS Roma menang saat menjamu Sassuolo pada pekan ke-29 Serie A 2023/2024, Senin (18/3/2024). Lorenzo Pellegrini dan kawan-kawan menang dengan skor tipis 1-0.
Gol tunggal penentu kemenangan Roma tercipta pada menit 50. Gol itu diciptakan oleh sang kapten, Pellegrini.
Pellegrini adalah salah satu pemain kunci Roma sejak Giallorossi dilatih Daniele De Rossi. Gelandang 27 tahun Italia itu cukup rajin mencetak gol maupun assist.
6 Gol dan 3 Assist Pellegrini

Dalam 13 pertandingan untuk De Rossi sejauh ini, Pellegrini telah mencetak enam gol dan tiga assist.
Roma memang memiliki pemain-pemain bintang semacam Romelu Lukaku dan Paulo Dybala. Akan tetapi, keberadaan Pellegrini tak kalah penting dibandingkan mereka.
Statistik Lorenzo Pellegrini sejak AS Roma dilatih Daniele De Rossi (c) WhoScored
Dalam 16 penampilan pertamanya musim ini, ketika Roma masih dilatih Jose Mourinho, Pellegrini cuma mengukir tiga gol dan dua assist. Performa dan kualitasnya meningkat setelah dilatih De Rossi.
Hasil Serie A 2023/2024 Pekan 29

Sabtu, 16 Maret 2024
02:45 WIB Empoli 0-1 Bologna
21:00 WIB Monza 1-0 Cagliari
21:00 WIB Udinese 0-2 Torino
Minggu, 17 Maret 2024
00:00 WIB Salernitana 0-1 Lecce
02:45 WIB Frosinone 2-3 Lazio
18:30 WIB Juventus 0-0 Genoa
21:00 WIB Hellas Verona 1-3 AC Milan
Senin, 18 Maret 2024
00:00 WIB Atalanta vs Fiorentina (ditunda)
00:00 WIB AS Roma 1-0 Sassuolo
02:45 WIB Inter Milan 1-1 Napoli
Klasemen Serie A

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lorenzo Pellegrini Adalah Kunci
Liga Italia 19 Maret 2024, 08:27
-
Milan Bakal Ketemu Roma, Pioli Puji De Rossi: Sangat Bagus!
Liga Eropa UEFA 18 Maret 2024, 21:53
-
Man of the Match AS Roma vs Sassuolo: Lorenzo Pellegrini
Liga Italia 18 Maret 2024, 03:13
-
Hasil AS Roma vs Sassuolo: Skor 1-0
Liga Italia 18 Maret 2024, 01:55
-
Link Live Streaming Serie A Roma vs Sassuolo 18 Maret 2024 di Vidio
Liga Italia 17 Maret 2024, 22:00
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR