Bola.net - Klub Serie A, Inter Milan menimbang opsi baru untuk lini serang mereka. Nerrazurri diberitakan tengah mencoba memboyong Paulo Dybala dari Juventus di musim panas ini.
Inter Milan saat ini membutuhkan sosok penyerang baru. Conte membutuhkan pemain untuk mendampingi Romelu Lukaku di lini serang Nerrazurri.
Beberapa hari terakhir, nama Alexis Sanchez santer dikabarkan akan bergabung dengan Inter Milan. Kubu La Beneamata diberitakan tengah bernegosiasi dengan Manchester United untuk transfer sang pemain.
Namun Il Giornale mengklaim bahwa Inter Milan mulai pesimis Sanchez akan datang. Untuk itu mereka beralih mengejar Paulo Dybala dari Juventus.
Simak situasi transfer Inter Milan di bawah ini.
Gaji Terlalu Besar
Laporan itu mengklaim bahwa Inter Milan ragu Sanchez bisa bergabung dengan tim mereka karena faktor gaji.
Seperti yang sudah diketahui, Sanchez merupakan pemain dengan gaji tertinggi di United. Ia memiliki gaji sebesar 500 ribu poounds per pekan bersama Setan Merah.
Sanchez diberitakan sudah mau memotong gajinya, namun angka itu masih jauh dari gapaian Inter Milan. Untuk itu mereka tidak yakin Sanchez akan bergabung dengan skuat mereka di musim panas ini.
Incar Dybala
Laporan itu juga menyebutkan bahwa Inter Milan kini tengah mendekati penyerang Juventus, Paulo Dybala.
Dybala sering diberitakan akan hengkang dari Juventus di musim panas ini. Sang striker diberitakan tidak masuk dalam rencana Maurizio Sarri untuk musim 2019/2020.
Melihat rekam jejak Dybala, Antoni Conte merasa eks striker Palermo itu bakal cocok untuk timnya. Untuk itu ia sudah meminta manajemen Inter untuk merekrut sang striker.
Barter
Inter diberitakan akan mengupayakan barter transfer untuk Dybala.
Mereka akan menyerahkan Mauro Icardi ke Juventus sebagai ganti striker Timnas Argentina tersebut.
(Il Giornale)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Batal Pindah, Mauro Icardi Kenakan No 7 di Inter?
Liga Italia 20 Agustus 2019, 23:00
-
Juventus dan Barcelona Bertemu: Diskusikan Suarez, Dybala, dan Pemain Lainnya
Liga Italia 20 Agustus 2019, 22:30
-
Napoli Harap-harap Cemas Tunggu Mauro Icardi
Liga Italia 20 Agustus 2019, 18:00
-
Lupakan Alexis Sanchez, Inter Milan Kembali Lirik Paulo Dybala
Liga Italia 20 Agustus 2019, 17:00
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR