Sinisa Mihajlovic ditunjuk dari Sampdoria sebagai Il Diavolo setelah klub 7 kali juara Liga Champions tersebut memecat Filippo Inzaghi dan sebelumnya Clarence Seedorf. Namun pergantian pelatih belum membawa perubahan nyata.
Tiga laga terakhir Serie A, Milan tak pernah menang dan masih tertahan di peringkat 13 klasemen. Menjalani laga Derby della Madonnina dalam Trofeo Berlusconi, Milan kembali takluk dari Inter dengan skor 1-0.
Mengingat rangkaian hasil buruk tersebut, Maldini menyatakan bukan karena kesalahan Mihajlovic.
"Mihajlovic bisa menjadi orang yang tepat," ucap Maldini pada Sport Italia. "Dia adalah orang baik dan pelatih pekerja keras, tapi menurut saya ia tak memiliki materi untuk melakukan hal besar.
"Milan memiliki masalah, bukan soal gaya bermain, tapi kualitas Milan itu sendiri," papar Maldini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi AC Milan vs Sassuolo 25 Oktober 2015
Liga Italia 23 Oktober 2015, 15:00 -
Data dan Fakta Serie A: AC Milan vs Sassuolo
Liga Italia 23 Oktober 2015, 15:00
-
Maldini: Milan Memang Kurang Kualitas, Bukan Masalah Pelatih
Liga Italia 23 Oktober 2015, 04:22
-
Milan Tanpa Carlos Bacca Kontra Sassuolo?
Liga Italia 23 Oktober 2015, 02:41
-
Sudah Uzur, Ronaldinho Ogah Pensiun
Lain Lain 22 Oktober 2015, 21:23
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR