Bola.net - - Legenda AC Milan, Paolo Maldini melontarkan pujian kepada pelatih Milan saat ini, . Maldini percaya bahwa Montella adalah sosok yang tepat untuk mengembalikan kejayaan AC Milan di Eropa.
Montella yang ditunjuk menjadi pelatih AC Milan pada musim panas lalu melakukan pekerjaan yang cukup bagus di San Siro. Ia membawa Rossonerri bermain dengan apik musim ini, di mana saat ini mereka berada di posisi ke 5 klasemen sementara Serie A.
Melihat performa apik Milan musim ini, Maldini percaya mantan timnya itu akan kembali berlaga di Eropa musim depan. "Montella pantas mendapatkan kredit atas permainan Milan musim ini. Ia telah melakukan pekerjaan yang fantastis," beber Maldini kepada Top Calcio 24.
"Melihat bagaimana permainan mereka di paruh pertama musim ini, Milan harus menargetkan untuk finish di peringkat tiga. Namun kenyataannya, mereka setidaknya harus membidik tempat di kualifikasi Liga Eropa, karena Juventus, Napoli dan AS Roma adalah tim yang lebih kuat dari mereka." tutup mantan kapten Milan tersebut.
Milan sendiri akan melakoni partai sulit pada akhir pekan ini, di mana mereka akan menjamu salah satu unggulan juara musim ini, Napoli.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertahan di Milan, Raiola Tuntut Gaji Fantastis Untuk Donnarumma
Liga Italia 21 Januari 2017, 22:50
-
Maldini: Montella Bisa Bawa Milan Ke Eropa
Liga Italia 21 Januari 2017, 20:50
-
Maldini Akui Pernah Digoda Chelsea dan Arsenal
Liga Italia 21 Januari 2017, 20:30
-
Maldini Ingin Donnarumma Ikuti Jejaknya
Liga Italia 21 Januari 2017, 20:10
-
Liga Inggris 21 Januari 2017, 17:30

LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR