
Bola.net - Malick Thiaw layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Juventus vs AC Milan, turnamen pramusim Soccer Champions Tour 2023, Jumat (28/7/2023) pagi WIB.
Bermain di Dignity Health Sports Park, Carson, California, Amerika Serikat, kali ini Milan harus mengaku kalah dari Juventus. Skor 2-2 menutup duel 90 menit, Bianconeri menang adu penalti dengan skor 4-3.
Papan skor terus berubah karena saling balas gol. Milan dua kali unggul lewat Malick Thiaw (23') dan Olivier Giroud (39'), tapi Juventus dua kali pula menyamakan kedudukan melalui Danilo (33') dan Daniele Rugani (48').
Di babak adu penalti, tiga penendang Milan gagal, Juve pun keluar sebagai pemenang.
Aksi Thiaw
Meski Milan kalah, performa Thiaw patut diacungi jempol. Terlebih, Milan baru kalah di babak adu penalti setelah pertarungan selama 90 menit.
Thiaw berkontribusi langsung dalam dua gol Milan di waktu normal. Dia mencetak gol pembuka di menit ke-23, lalu meladeni Olivier Giroud untuk gol kedua Milan di menit ke-39.
Meski begitu, pelatih Stefano Pioli memilih menarik keluar Thiaw di babak kedua, tepatnya di menit ke-58.
Susunan pemain
JUVENTUS XI: Szczesny; Danilo, Bremer, Gatti; Cambiaso, Miretti, Locatelli, McKennie, Weah; Chiesa, Kean
Subs: Pinsoglio, Milik, Sandro, Kostic, Nonge, Rugani, Malvano, Caviglia, Iling Jr, Huijsen, Yildiz
AC MILAN XI: Maignan; Theo, Tomori, Thiaw, Calabria; Reijnders, Krunic, Loftus-Cheek; Leao, Pulisic, Giroud
Subs: Traore, Simic, Bartesaghi, Adli, Romero, Florenzi, Colombo, Pobega, Saelemaekers, Sportiello, De Ketelaere
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Juventus vs AC Milan: Malick Thiaw
Liga Italia 28 Juli 2023, 13:15
-
Sedang Berlangsung, Link Live Streaming Juventus vs AC Milan di Trans7
Liga Champions 28 Juli 2023, 09:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR