
Bola.net - Brahim Diaz layak terpilih menjadi pemain terbaik dari partai giornata perdana Serie A 2021/22 yang mempertemukan Sampdoria versus AC Milan, Selasa (24/8/2021) dini hari WIB.
Milan sukses memenangi laga ini dengan skor 1-0, berkat gol semata wayang yang diciptakan oleh bintang muda Brahim Diaz pada awal babak pertama.
Berkat hasil ini, Milan untuk sementara menduduki peringkat delapan klasemen, di bawah tujuh tim lainnya yang meraih kemenangan di giornata perdana. Sementara itu, Sampdoria menempati peringkat 16.
Performa Impresif Brahim Diaz
Tak cuma mencetak gol penentu kemenangan Milan, Brahim Diaz juga tampil impresif sepanjang 69 menit ia berada di lapangan sebelum digantikan Ismael Bennacer.
Brahim Diaz tercatat melepas tiga tembakan, dua di antaranya tepat sasaran. Selain itu, pemain 22 tahun tersebut juga mencatatkan akurasi umpan hingga 86 persen.
Brahim Diaz juga tercata sekali melakukan dribble sukses. WhoScored pun memberikan rating 7,7 terhadap performa Diaz, tertinggi di antara pemain lain.
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Serius? Bernardo Silva Diklaim Sudah Sepakat Gabung Milan
Liga Italia 24 Agustus 2021, 19:18
-
Maignan Tawarkan Opsi Baru Bagi Milan, Apa Itu?
Liga Italia 24 Agustus 2021, 17:58
-
Video: Pellegri Jalani Tes Medis Sebelum Gabung Milan
Liga Italia 24 Agustus 2021, 16:58
-
AC Milan Menang, Brahim Diaz jadi Pahlawan
Galeri 24 Agustus 2021, 14:54
-
Highlights Liga Italia 2021-2022: Sampdoria 0 vs 1 AC Milan
Open Play 24 Agustus 2021, 14:12
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR