Nama Higuain memang santer disebut menjadi salah satu buruan Juventus. Meskipun dalam beberapa hari terakhir kabar tersebut banyak dibantah oleh pihak Napoli dan Juventus.
Adanya rumor kedatangan Higuain itu pun membuat masa depan Mandzukic di lini depan Juventus dipertanyakan. Namun Ivan Cvjetkovic menegaskan tak ada kekhawatiran akan hal itu.
"Posisi Mario Mandzukic di Juventus tak bisa diperdebatkan," ujar Ivan Cvjetkovic kepada Sportke Novosti.
"Max Allegri menghargai kualitas dan itu adalah normal Juventus melihat pasar pemain setelah kepergian Alvaro Morata," sambungnya.
"Musim ini akan menjadi musim panjang dengan lebih dari 50 pertandingan untuk dimainkan. Itu berarti ada ruang untuk semua pemain. Bahkan bila Higuain datang, itu tak akan jadi masalah bagi Mario. Bila terjadi dia hanya akan lebih termotivasi melakukan dengan baik," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemilik Juventus Tanggapi Rumor Pogba ke MU
Liga Italia 20 Juli 2016, 22:33 -
Pogba Diklaim Sudah Sepakat Gabung MU
Liga Inggris 20 Juli 2016, 20:45 -
Paulo Dybala Pasang Target 20 Gol
Liga Italia 20 Juli 2016, 20:31 -
Trezeguet: Juventus Setara Barca atau Real Madrid
Liga Italia 20 Juli 2016, 20:27 -
Dybala Tak Ingin Menjadi Seperti Ronaldo
Liga Italia 20 Juli 2016, 17:33
LATEST UPDATE
-
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52 -
Prediksi Brentford vs Manchester City 5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:37
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR