Nama Higuain memang santer disebut menjadi salah satu buruan Juventus. Meskipun dalam beberapa hari terakhir kabar tersebut banyak dibantah oleh pihak Napoli dan Juventus.
Adanya rumor kedatangan Higuain itu pun membuat masa depan Mandzukic di lini depan Juventus dipertanyakan. Namun Ivan Cvjetkovic menegaskan tak ada kekhawatiran akan hal itu.
"Posisi Mario Mandzukic di Juventus tak bisa diperdebatkan," ujar Ivan Cvjetkovic kepada Sportke Novosti.
"Max Allegri menghargai kualitas dan itu adalah normal Juventus melihat pasar pemain setelah kepergian Alvaro Morata," sambungnya.
"Musim ini akan menjadi musim panjang dengan lebih dari 50 pertandingan untuk dimainkan. Itu berarti ada ruang untuk semua pemain. Bahkan bila Higuain datang, itu tak akan jadi masalah bagi Mario. Bila terjadi dia hanya akan lebih termotivasi melakukan dengan baik," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemilik Juventus Tanggapi Rumor Pogba ke MU
Liga Italia 20 Juli 2016, 22:33
-
Pogba Diklaim Sudah Sepakat Gabung MU
Liga Inggris 20 Juli 2016, 20:45
-
Paulo Dybala Pasang Target 20 Gol
Liga Italia 20 Juli 2016, 20:31
-
Trezeguet: Juventus Setara Barca atau Real Madrid
Liga Italia 20 Juli 2016, 20:27
-
Dybala Tak Ingin Menjadi Seperti Ronaldo
Liga Italia 20 Juli 2016, 17:33
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR