Bola.net - - AS Roma dikabarkan siap menjual Antonio Rudiger ke Inter Milan seharga 40 juta euro, karena Kostas Manolas siap menandatangani kontrak baru dengan Giallorossi.
Telah dikabarkan beberapa lama bahwa salah satu dari dua bek tengah Giallorossi itu akan berada di pintu keluar pada musim panas ini. Keduanya menjadi salah satu 'korban' demi menyeimbangkan kas mereka untuk mematuhi Financial Fair Play.
Dan dilaporkan oleh Sky Sport Italia, Tuttosport dan media Italia lain, Rudiger adalah bek yang diminta oleh Luciano Spalletti di skuat Inter musim depan.
Pemain internasional Jerman tersebut siap pergi, namun Roma bertekad hanya akan melepasnya bila ada tawaran tak kurang dari 40 juta euro.
Pada saat yang sama, Manolas tampaknya siap untuk bertahan di Olimpico meskipun ada spekulasi ketertarikan dari Arsenal, Chelsea dan juga Liverpool.
Corriere dello Sport mengabarkan bahwa bek asal Yunani tersebut akan menandatangani kontrak baru berdurasi empat tahun dengan kenaikan gaji signifikan mencapai 2,5 juta euro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manolas Bertahan, Roma Jual Rudiger ke Inter?
Liga Italia 3 Juni 2017, 23:45
-
Szczesny Pergi, Roma Pertimbangkan Hart
Liga Italia 3 Juni 2017, 10:10
-
Liverpool Siap Beri 40 Juta Pounds demi Mohamed Salah
Liga Inggris 2 Juni 2017, 13:00
-
Presiden Sampdoria Pastikan Schick Ke Juventus
Liga Italia 2 Juni 2017, 11:50
-
Nihil Trofi, Nainggolan Tetap Puas Dengan Kampanye AS Roma
Liga Italia 2 Juni 2017, 10:35
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR