
Di musim ini, Llorente sendiri hingga kini masih belum mampu memecahkan kebuntuan dirinya di depan gawang lawan. Hal tersebut berbanding terbalik dengan raihan duetnya, Carlo Tevez yang sejauh ini sudah mencetak delapan gol di semua ajang.
"Sepertinya saya akan memainkan duet Tevez dan Llorente di lini depan dalam laga besok (dini hari nanti)." ujar Allegri dalam konferensi pers seperti dilansir laman resmi Bianconeri.
"Fernando (Llorente) belum juga mencatatkan namanya di papan skor musim ini, namun ia bekerja dengan sangat bagus bersama tim. Yang kurang hanyalah gol, yang mungkin akan datang besok." lanjutnya.
Juve saat ini masih kokoh bertengger di puncak klasifika Serie A dengan koleksi poin absolut, 18. Sementara Sassuolo justru terbenam di dasar tabel dengan masih belum menang sekalipun di musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini: Ibrahimovic Striker Terbaik Dunia
Liga Eropa Lain 18 Oktober 2014, 19:34
-
Allegri: Vidal Takkan ke Manchester United
Liga Italia 18 Oktober 2014, 18:48
-
Masih Mandul, Llorente Dipercaya Allegri Hantam Sassuolo
Liga Italia 18 Oktober 2014, 11:21
-
Sorotan Media Membuat Rudi Garcia Khawatir
Liga Italia 18 Oktober 2014, 06:07
-
Allegri Ingin Menangani Tim Premier League
Liga Italia 18 Oktober 2014, 03:37
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR