Beberapa pekan ini nama Ibrahimovic memang santer dikaitkan dengan Milan. Namun, hal ini sudah dibantah oleh jajaran manajemen Rossoneri. Bahkan, Ibrahimovic sendiri telah mengatakan lebih tertarik untuk bermain di Premier League.
"Saya sangat ingin melatihnya," buka Mihajlovic kepada Sky.
"Tentu saja saya senang bisa melatih pemain hebat seperti Ibrahimovic, Di klub manapun ia bermain selalu memberikan gelar juara di Liga," lanjutnya.
"Saya tidak tahu apakah Milan pada saat ini cukup hanya dengan membeli Ibrahimovic untuk menjadi juara. Tapi tidak ada keraguan bahwa Ibrahimovic adalah pemain luar biasa baik dari segi teknik maupun personal," tukas Miha.
Kontra Ibra bersama PSG akan habis pada akhir musim ini. Sang pemain sudah mengatakan tidak akan memperpanjang kontraknya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Miha: Saya Ingin Latih Ibrahimovic
Liga Italia 1 April 2016, 23:03
-
Di Maria Salahkan Louis van Gaal Kegagalannya di MU
Liga Inggris 1 April 2016, 23:02
-
Juara di PSG, Di Maria Sindir Manchester United
Liga Inggris 1 April 2016, 22:51
-
Bilic Ragu West Ham Dapatkan Ibrahimovic
Liga Inggris 1 April 2016, 07:32
-
Zlatan Minta Gaji 600 Ribu Pound Per Pekan di Inggris
Liga Inggris 1 April 2016, 05:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR