Bola.net - - Raksasa Serie A, AC Milan dikabarkan siap berpisah dengan Carlos Bacca pada musim panas ini. Kubu Rossonerri dikabarkan siap mendengarkan semua tawaran yang masuk untuk striker Timnas Kolombia tersebut.
Bacca sendiri sudah dua tahun membela AC Milan. Ia didatangkan dari klub La Liga, Sevilla dengan nilai transfer mencapai 30 Juta Euro.
Penampilan Bacca di Milan sejatinya tergolong cukup paik, di mana ia mencetak 31 gol dalam kurun waktu dua tahun merumpu di San Siro.
Carlos Bacca
Namun belakangan ini Bacca kerap dikabarkan akan meninggalkan San Siro. Ia dikabarkan sering berselisih paham dengan pelatih Vincenzo Montella sehingga ia beberapa kali harus puas menjadi pemain cadangan.
Menurut laporan yang dilansir Calciomercato, kubu AC Milan nampaknya akan melepas Bacca pada musim panas ini. Mereka menilai performa serta sikap Bacca sudah tidak cukup bagus untuk membela Panji Rossonerri.
Kedatangan Andre Silva pada musim panas ini juga diyakini sebagai salah satu alasan mengapa pihak klub akan melepas Bacca pada musim panas ini. Bacca sendiri kabarnya akan dilego dikisaran angka 20 Juta Euro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Adakan Pertemuan Dengan Atalanta Untuk Boyong Conti
Liga Italia 28 Juni 2017, 21:07 -
Ronaldo Dukung Transfer Donnarumma ke Madrid
Liga Italia 28 Juni 2017, 19:01 -
Pembelaan Ronaldo Untuk Donnarumma
Liga Italia 28 Juni 2017, 18:40 -
Milan Jadi Pelabuhan Karir Borini Berikutnya
Liga Italia 28 Juni 2017, 17:09 -
Asensio: Donnarumma ke Real Madrid?
Liga Spanyol 28 Juni 2017, 16:20
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR