Bola.net - - Legenda AC Milan Ronaldo menyebut Gianluigi Donnarumma berpeluang pindah ke Real Madrid dan ia juga mendukung saja jika memang kiper itu memilih hijrah ke Spanyol.
Masa depan Donnarumma memang masih belum jelas. Ia sebelumnya sudah disebut tidak akan memperpanjang kontraknya yang tersisa setahun lagi di San Siro.
Ia lantas dikait-kaitkan dengan sejumlah klub. Salah satunya adalah Madrid. Rumornya bahkan kian mengemuka belakangan ini.
Menurut legenda asal Brasil itu, peluang kiper 18 tahun tersebut pindah ke Santiago Bernabeu terbuka lebar.
Ronaldo
"Bisakah dirinya pindah ke Real Madrid? Pasar bursa transfer bukanlah kewenangan saya. Saya membaca bahwa Donnarumma disukai, tapi itu normal," ujarnya.
"Pemain hebat selalu disambut di Real. Mereka hampir wajib mengikuti mereka," seru Ronaldo pada Gazzetta dello Sport.
Baca Juga:
- Pembelaan Ronaldo Untuk Donnarumma
- Asensio: Donnarumma ke Real Madrid?
- Keluarga Desak Donnarumma Bertahan di Milan
- Montella Harap Donnarumma Tak Tinggalkan Milan
- Donnarumma: Timnas Dulu, Baru Milan
- Tanggapan Santai Donnarumma Soal Guyuran Dolar
- Kalac: Ketamakan Raiola Pengaruhi Donnarumma
- Bantah Nego Milan, Donnarumma Klaim di-Hack
- Donnarumma: Saya Akan Bicara Lagi dengan Milan
- Raiola: Donnarumma 1-0 Haters
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Takkan Lepaskan Gareth Bale
Liga Spanyol 28 Juni 2017, 23:20
-
United Lempar 70 Juta Pounds untuk James
Liga Inggris 28 Juni 2017, 22:20
-
Klub Impian Keita Bukanlah Liverpool
Liga Eropa Lain 28 Juni 2017, 21:53
-
Ronaldo Akui Juventus Sebagai Elit Eropa
Liga Champions 28 Juni 2017, 19:54
-
Final UCL, Ronaldo Puji Kualitas Juve
Liga Champions 28 Juni 2017, 19:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR