Bola.net - - Klub Serie A, AC Milan dikabarkan akan segera mengumumkan rekrutan baru mereka dalam waktu dekat ini. Kubu Rossonerri dikabarkan sedikit lagi akan mendapatkan pemain Lazio, Lucas Biglia.
Sudah bukan rahasia lagi jika AC Milan meminati kapten Lazio tersebut. Mereka sudah menggelar negosiasi yang cukup intens dengan sang pemain semenjak bursa transfer dibuka kemarin.
Namun AC Milan sejatinya bukan satu-satunya peminat jasa Biglia. Pemain 31 tahun ini kabarnya juga menjadi incaran dua klub raksasa Inggris, Arsenal dan Liverpool.
Lucas Biglia
Menurut laporan yang diturunkan Mediaset Premium, kubu AC Milan dikabarkan akan keluar sebagai pemenang tanda tangan Biglia pada musim panas ini. Mereka disebut sudah mencapai kata sepakat dengan Lazio untuk transfer sang pemain.
AC Milan sendiri kabarnya harus membayar sebesar 17,5 Juta Pounds untuk transfer Biglia. Sang pemain juga dikabarklan sudah mencapai kesepakatan personal dengan Milan sehingga transfernya akan segera diumumkan dalam waktu dekat.
Jika transfer ini terlaksana, maka Biglia akan menjadi rekrutan kelima AC Milan pada musim panas ini. Sebelumnya kubu Rossonerri sudah mendatangkan Franck Kessie, Mateo Mussachio, Riccardo Rodriguez dan Andre Silva pada bursa transfer kali ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Segera Rampungkan Transfer Biglia?
Liga Italia 21 Juni 2017, 17:30
-
Harga Biglia Tak Bisa Turun, Milan Alihkan Fokus ke Krychowiak
Liga Italia 21 Juni 2017, 09:05
-
Abbiati: Lucas Biglia ke Milan?
Liga Italia 15 Juni 2017, 07:50
-
Kesengsem Krychowiak, Milan Segera Temui PSG
Liga Italia 12 Juni 2017, 17:03
-
Milan Masih Optimis Bisa Dapatkan Servis Biglia
Liga Italia 8 Juni 2017, 21:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR