Pemain muda asal Kroasia itu mulai bergabung ke Giuseppe Meazza pada tahun 2013 silam dari Dinamo Zagreb. Di musim ini, Kovacic sudah mengemas tujuh gol dan dua assists dari 20 penampilannya di semua kompetisi bersama Nerazzuri.
Dengan potensi yang dimiliki oleh Kovacic, Modric percaya bila Kovacic mempunyai masa depan yang cerah dan berpeluang besar bergabung dengan klub besar Eropa selain Inter. Terlebih Kovacic saat ini baru berusia 20 tahun sehingga jalan karirnya di dunia sepakbola masih amat panjang.
"Orang-orang sering bertanya mengenai Kovacic kepada saya sepanjang waktu," ujar Modric kepada Vecenji list.
"Dia adalah pemain dengan bakat fenomenal dan akan bermain di beberapa klub besar. Inter adalah klub besar, tak diragukan lagi, namun Kovacic akan bermain di klub yang lebih besar lagi."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Modric: Kovacic Akan Bermain di Klub Yang Lebih Besar Dari Inter
Liga Italia 29 Desember 2014, 23:55
-
Real Madrid vs AC Milan, Ancelotti Merasa Terhormat
Liga Spanyol 29 Desember 2014, 23:43
-
Muntari Pilih Ronaldo Raih Ballon d'Or
Piala Dunia 29 Desember 2014, 23:25
-
Isco Tentang AC Milan dan Bulan Januari 2015
Liga Spanyol 29 Desember 2014, 22:59
-
Ancelotti Ingin Real Madrid Pertahankan Mental Juara
Liga Spanyol 29 Desember 2014, 19:19
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR