Dilansir Gazzetta World, Nagatomo sudah menerima pinangan Genoa. Oleh Genoa, Nagatomo diklaim bakal dipinjam selama musim 2015/16. Genoa juga memiliki opsi untuk membelinya secara permanen senilai €2 juta musim panas tahun depan.
Nagatomo sebelumnya dikabarkan lebih dekat ke Sampdoria. Namun sepertinya, Sampdoria kalah bersaing dengan rival sekota mereka dalam perburuan sang penggawa timnas Jepang.
Nagatomo telah memperkuat Inter sejak tahun 2011. Sejauh ini, eks pemain FC Tokyo dan Cesena tersebut telah mengemas 11 gol dan 18 assist dalam 151 penampilan bersama La Beneamata.
Nagatomo sejatinya masih terikat kontrak dengan Inter sampai 30 Juni 2016. Namun, sejak musim lalu, Nagatomo mulai kehilangan tempat di skuat Inter. Kehadiran Roberto Mancini membuat posisinya semakin terjepit.
Selain Sampdoria dan Genoa, Nagatomo juga sempat dikaitkan dengan FC Tokyo mantan klubnya serta Galatasaray sepanjang musim panas ini. Genoa lah yang diyakini bakal jadi pelabuhan anyarnya setelah hengkang dari Giuseppe Meazza. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Juara Serie A Menurut Antonio Cassano
Liga Italia 21 Agustus 2015, 23:54
-
AC Milan Boleh Bawa Pulang Soriano dengan 25 Juta
Liga Italia 21 Agustus 2015, 23:26
-
Data dan Fakta Serie A: Verona vs Roma
Liga Italia 21 Agustus 2015, 17:01
-
Jadwal TV : 22 - 27 Agustus 2015
Jadwal Televisi 21 Agustus 2015, 15:51
-
Mourinho Tumbalkan Cuadrado dan Oscar demi Pogba
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 15:20
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
-
Pusing Tujuh Keliling ala Pep Guardiola
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:23
-
Barcelona vs Athletic Club: Rating Pemain Barcelona usai Menang Telak 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 08:09
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 08:08
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR