Bola.net - Presiden Palermo, Maurizio Zamparini mengungkapkan bahwa Manchester United tertarik untuk mendatangkan striker timnya, Paulo Dybala pada bursa Januari ini.
Manchester United sejak beberapa pekan terakhir memang disebut begitu tertarik dengan Dybala. Bahkan beberapa laporan menyebut Setan Merah telah menyiapkan tawaran kepada Palermo demi Dybala.
Namun ditegaskan Zamparini bahwa ia tak akan menjual strikernya itu pada bursa Januari ini. Namun begitu, ia mengindikasikan siap melepas pada bursa transfer musim panas mendatang.
"Dybala bernilai 40 juta euro, tapi saya tak akan menjualnya sampai Juni," ujarnya.
"Banyak klub luar bertanya tentangnya, termasuk Manchester United. Saya mengatakan kepada United bahwa dia tak dijual saat ini, tapi kami bisa bicara transfer itu enam bulan lagi," tandasnya.[initial]
(tsr/dzi)
Manchester United sejak beberapa pekan terakhir memang disebut begitu tertarik dengan Dybala. Bahkan beberapa laporan menyebut Setan Merah telah menyiapkan tawaran kepada Palermo demi Dybala.
Namun ditegaskan Zamparini bahwa ia tak akan menjual strikernya itu pada bursa Januari ini. Namun begitu, ia mengindikasikan siap melepas pada bursa transfer musim panas mendatang.
"Dybala bernilai 40 juta euro, tapi saya tak akan menjualnya sampai Juni," ujarnya.
"Banyak klub luar bertanya tentangnya, termasuk Manchester United. Saya mengatakan kepada United bahwa dia tak dijual saat ini, tapi kami bisa bicara transfer itu enam bulan lagi," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lazio Harus Relakan Felipe Anderson
Liga Italia 15 Januari 2015, 22:29 -
Palermo Akui Man United Ingin Datangkan Paulo Dybala
Liga Italia 15 Januari 2015, 18:49 -
Roma Tunggu Tawaran Fantastis United Untuk Strootman
Liga Italia 15 Januari 2015, 18:02 -
Wanda Nara Pamer Foto Hamil Sambil Nyaris Bugil
Open Play 15 Januari 2015, 16:09 -
Juve & Roma Siap Akhiri Mimpi Buruk Falcao
Liga Inggris 15 Januari 2015, 15:50
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR