Saat ini kegiatan sehari-hari Juventus ditangani oleh sepupu Elkann; Andrea Agnelli. Meski tidak menangani secara langsung, namun Elkann tahu bahwa Juve tidak akan melepas Pogba musim panas ini.
Elkann mengingatkan bahwa Giuseppe Marotta sebelumnya sudah menegaskan bahwa Pogba tak dijual. Elkann juga memberikan pandangannya mengenai Morata yang akan segera kembali ke Real Madrid.
"Marotta sudah sangat tegas soal potensi transfer Pogba. Kami tidak ingin menjualnya. Soal Morata, Juventus punya tradisi bersama juara hebat. Morata adalah seorang juara hebat yang memberikan banyak hal kepada kami. Saya doakan yang terbaik baginya di Real Madrid," terang Agnelli kepada La Gazzetta dello Sport.
Beberapa klub kaya memang masih ngotot mengejar Pogba meski Juve telah meminta harga yang sangat tinggi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gianluca Lapadula Resmi Jadi Milik AC Milan
Liga Italia 24 Juni 2016, 23:14
-
Napoli Balap Juve Dalam Perburuan Gelandang Belgia
Liga Italia 24 Juni 2016, 21:31
-
Morata: Saya Akan Selalu Menjadi Juventino
Liga Italia 24 Juni 2016, 18:54
-
'Sanchez Akan Hebat untuk Juventus'
Liga Italia 24 Juni 2016, 11:56
-
Zoff: Masih Ada Ronaldo & Messi, Buffon Takkan Jadi Terbaik
Commercial 24 Juni 2016, 10:05
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR