
Bola.net - Juventus kalah saat menjamu Udinese pada pekan ke-24 Serie A 2023/2024, Selasa (13/2/2024). Laga Juventus vs Udinese di Allianz Stadium itu berakhir dengan skor 0-1.
Juventus takluk oleh gol tunggal Lautaro Giannetti. Gol itu tercipta pada menit 25.
Sebelumnya, muncul pertanyaan tentang siapa yang bisa menaklukkan Juventus di Turin untuk pertama kalinya musim ini. Sebab, Lazio, Inter Milan, Napoli, hingga AS Roma tak sanggup melakukannya.
Apa yang tak sanggup diraih oleh Lazio, Inter, Napoli, maupun Roma itu ternyata mampu diwujudkan oleh Udinese.
Kekalahan Kandang Pertama Juventus Musim Ini
Laga-laga kandang Juventus musim ini (c) WhoScored
Kekalahan dari Udinese menjadi kekalahan kandang pertama Juventus musim ini. Sebelumnya, Juventus 10 kali menang dan tiga kali seri.
Termasuk di antaranya adalah kemenangan 3-1 atas Lazio, hasil seri 1-1 lawan Inter, serta kemenangan 1-0 masing-masing atas Napoli dan Roma.
Juventus 3 Laga Tanpa Kemenangan
Juventus di semua kompetisi musim ini (c) WhoScored
Dengan hasil kontra Udinese, berarti Juventus tanpa kemenangan dalam tiga laga terakhirnya. Sebelum dipecundangi Udinese, mereka diimbangi Empoli 1-1 dan ditekuk Inter 1-1.
Berikutnya, Juventus akan main tandang dalam lanjutan kompetisi Serie A. Juventus akan melawan Hellas Verona (18/2/2024). Bisakah Juventus memutus tren negatif mereka ini?
Hasil Serie A 2023/2024 Pekan 24

Sabtu, 10 Februari 2024
02:45 WIB Salernitana 1-3 Empoli
21:00 WIB Cagliari 1-3 Lazio
Minggu, 11 Februari 2024
00:00 WIB AS Roma 2-4 Inter Milan
02:45 WIB Sassuolo 1-1 Torino
18:30 WIB Fiorentina 5-1 Frosinone
21:00 WIB Bologna 4-0 Lecce
21:00 WIB Monza 0-0 Hellas Verona
Senin, 12 Februari 2024
00:00 WIB Genoa 1-4 Atalanta
02:45 WIB AC Milan 1-0 Napoli
Selasa, 13 Februari 2024
02:45 WIB Juventus 0-1 Udinese
Klasemen Serie A
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bagaimana Rasanya Dikalahkan Udinese di Kandang? Tanyakanlah pada Juventus dan Milan
Liga Italia 13 Februari 2024, 15:24
-
Juventus Kehabisan Kuota: 3 Pertandingan cuma Cetak 1 Gol
Liga Italia 13 Februari 2024, 15:01
-
Penakluk Turin: Bukan Lazio, Inter, Napoli, atau Roma, tapi Udinese
Liga Italia 13 Februari 2024, 14:21
-
Satu Gol ke Gawang Juventus Itu Sudah Cukup
Liga Italia 13 Februari 2024, 13:27
-
Kemunduran Nyata di Juventus: Setelah Menang 7 Laga Beruntun, Terkapar 3 Laga Terakhir
Liga Italia 13 Februari 2024, 09:36
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR