Didatangkan dari Palermo pada musim panas lalu, tugas Dybala di Juventus tak mudah. Penyerang Argentina tersebut harus menggantikan peran Carlos Tevez sebagai sumber gol Si Nyonya Tua.
Dan sejauh ini Dybala mampu menapak jalan untuk menjawab tugas itu. Dari 16 pertandingannya di Serie A musim ini, Dybala sudah mencetak 8 gol.
"Saya tak terkejut dengan Dybala karena dia adalah sebuah fenomena menurut saya. Saya selalu suka tekniknya dan selalu tergila-gila dengan pesepakbola berkaki kiri," ujarnya.
"Saya pikir dia bisa memenangkan Ballon d'Or. Kami memanggilnya 'R2+tombol kotak' karena itu adalah tombol di Playstation untuk tendangan melengkung. Dia selalu mencetak gol seperti itu," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tendang Neto, Juventus Incar Federico Marchetti
Liga Italia 4 Januari 2016, 17:21
-
10 Koreografi Terbaik Dari Serie A Tahun 2015
Editorial 4 Januari 2016, 15:20
-
Isco ke Juve Tergantung Gundogan
Liga Spanyol 4 Januari 2016, 14:12
-
Liga Spanyol 4 Januari 2016, 12:51

-
Liga Italia 4 Januari 2016, 12:40

LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR