Coman didatangkan Si Nyonya Tua dari PSG di bursa transfer musim panas ini. Oleh allenatore Massimiliano Allegri, gelandang serang 18 tahun itu bahkan dipasang sebagai starter saat Juve melakoni laga perdana kontra Chievo akhir pekan lalu.
Performa menjanjikan yang ditunjukkan Coman pun mendapat perhatian dari Pogba. "Coman? Ia merupakan pesepakbola yang fantastis. Ia memiliki potensi yang unik." ujar Pogba kepada Tuttosport.
"Ia pasti akan mampu membuat kontribusi positif ke skuat Juventus." lanjut pemain yang didatangkan dari Manchester United secara gratis tersebut.
Coman sendiri saat ini tengah berkonsentrasi membela Prancis U-21 di ajang Kualifikasi Euro U-21 dan membantu timnya mengalahkan Kazakhstan 5-1 tengah pekan kemarin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United dan Juventus Akan Bertukar Vidal dan Mata?
Liga Inggris 7 September 2014, 20:52
-
Vidal Tegaskan Cedera Lututnya Sudah Sembuh Total
Liga Italia 7 September 2014, 18:59
-
Tacchinardi Samakan Pogba Dengan Zidane dan Del Piero
Liga Italia 7 September 2014, 10:12
-
Tacchinardi: Pogba Adalah Berlian Murni
Liga Italia 7 September 2014, 08:54
-
Pogba: Coman Akan Tampil Menawan di Juve
Liga Italia 7 September 2014, 02:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR