Conte bersama Juventus telah melakukan banding. Dengan dikawal pengacara pribadi dan pengacara klub, Conte yakin akan mampu membuktikan bahwa dirinya tak bersalah di pengadilan.
Namun pelatih AS Roma Zdenek Zeman menganggap hukuman Conte masih kurang berat. Zeman ingin agar Conte tak diperbolehkan melatih tim selama menjalani hukumannya.
Opini Zeman langsung disanggah oleh pelatih lainnya, kali ini pelatih timnas Italia Cesare Prandelli. Prandelli tak setuju jika hukuman Conte diperberat.
"Sepuluh bulan tanpa bisa mendampingi tim ketika bertanding sudah merupakan hukuman yang sangat berat. Saya tak mengerti kenapa dia tak boleh mendampingi tim ketika latihan," ucap Prandelli kepada La Gazzetta dello Sport.
Prandelli juga mengkritik sikap Napoli yang tak mau menghadiri prosesi penyerahan piala Super Coppa Italia. Prandelli sadar bahwa Napoli sedang marah, namun mereka harusnya hadir demi menghormati para penonton dan pihak penyelenggara. [initial]
Liga Italia - Zeman Nilai Hukuman Conte Belum Cukup (gaz/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skors Dua Laga Untuk Pandev dan Dossena
Liga Italia 14 Agustus 2012, 22:31
-
Juve Rancang Tawaran Awal Untuk Llorente
Liga Italia 14 Agustus 2012, 22:00
-
Marotta: Komentar Zeman Keluar Jalur
Liga Italia 14 Agustus 2012, 21:10
-
Messi, Ronaldo, Iniesta Berebut Europe Award
Liga Spanyol 14 Agustus 2012, 20:00
-
Ucapan Terima Kasih Del Piero Untuk Buffon
Liga Italia 14 Agustus 2012, 13:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR