Bola.net - Peringkat 7 AC Milan akan menghadapi peringkat 8 Sassuolo di pekan ke-35 Serie A 2019/20, Rabu (22/7/2020). Milan dan Sassuolo sama-sama tak terkalahkan dalam delapan pertandingan terakhir mereka di liga.
Milan meraih enam kemenangan dan dua hasil imbang. Itu termasuk kemenangan 2-0 atas AS Roma, 3-0 atas Lazio, dan 4-2 atas Juventus.
Terakhir, pasukan Stefano Pioli menghabisi Bologna 5-1 lewat gol-gol Alexis Saelemaekers, Hakan Calhanoglu, Ismael Bennacer, Ante Rebic, dan Davide Calabria.
Sementara itu, Sassuolo meraih empat kemenangan dan empat hasil imbang. Itu termasuk menaklukkan Lazio 2-1, serta menahan imbang Inter Milan dan Juventus dengan skor identik 3-3.
Terakhir, Sassuolo bermain imbang 1-1 melawan tuan rumah Cagliari. Gol Francesco Caputo memberi Sassuolo satu poin.
Milan dan Sassuolo sama-sama sedang berada dalam form yang meyakinkan. Duel mereka nanti sepertinya bakal berlangsung ketat.
Perkiraan Susunan Pemain

Sassuolo (4-2-3-1): Consigli; Muldur, Marlon, Peluso, Kyriakopoulos; Magnanelli, Locatelli; Berardi, Djuricic, Boga; Caputo.
Pelatih: Roberto De Zerbi,
Info skuad: Pedro Obiang (cedera), Gregoire Defrel (cedera), Filippo Romagna (cedera).
Milan (4-2-3-1): G Donnarumma; Conti, Kjaer, Romagnoli, Theo Hernandez; Kessie, Bennacer; Bonaventura, Calhanoglu, Rebic; Ibrahimovic.
Pelatih: Stefano Pioli.
Info skuad: Leo Duarte (cedera), Mateo Musacchio (cedera).
Head-to-Head dan Performa

Head-to-Head (Serie A)
- Pertemuan: 13
- Sassuolo menang: 4
- Gol Sassuolo: 18
- Imbang: 2
- Milan menang: 7
- Gol Milan: 23.
5 Pertemuan Terakhir
- 15-12-2019 Milan 0-0 Sassuolo (Serie A)
- 03-03-2019 Milan 1-0 Sassuolo (Serie A)
- 01-10-2018 Sassuolo 1-4 Milan (Serie A)
- 09-04-2018 Milan 1-1 Sassuolo (Serie A)
- 06-11-2017 Sassuolo 0-2 Milan (Serie A).
5 Laga Terakhir Sassuolo (M-M-M-S-S)
- 05-07-2020 Sassuolo 4-2 Lecce (Serie A)
- 09-07-2020 Bologna 1-2 Sassuolo (Serie A)
- 11-07-2020 Lazio 1-2 Sassuolo (Serie A)
- 16-07-2020 Sassuolo 3-3 Juventus (Serie A)
- 19-07-2020 Cagliari 1-1 Sassuolo (Serie A).
5 Laga Terakhir Milan (M-M-S-M-M)
- 05-07-2020 Lazio 0-3 Milan (Serie A)
- 08-07-2020 Milan 4-2 Juventus (Serie A)
- 13-07-2020 Napoli 2-2 Milan (Serie A)
- 16-07-2020 Milan 3-1 Parma (Serie A)
- 19-07-2020 Milan 5-1 Bologna (Serie A).
Statistik dan Prediksi Skor

Sassuolo tak terkalahkan dalam 8 laga terakhirnya di Serie A (M4 S4 K0).
Sassuolo tak terkalahkan dalam 4 laga kandang terakhirnya di Serie A (M2 S2 K0).
Sassuolo selalu mencetak minimal 3 gol dalam 4 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Milan tak terkalahkan dalam 8 laga terakhirnya di Serie A (M6 S2 K0).
Milan selalu mencetak minimal 2 gol dalam 8 laga terakhirnya di Serie A.
Milan tak terkalahkan dalam 7 laga terakhirnya melawan Sassuolo di Serie A, kandang dan tandang (M5 S2 K0).
Prediksi skor akhir: Sassuolo 2-2 AC Milan.
Berapa prediksi skor Bolaneters? Suarakan pendapat kalian lewat kolom komentar di bawah ini.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Sassuolo vs AC Milan 22 Juli 2020
Liga Italia 20 Juli 2020, 17:01
-
Prediksi Aston Villa vs Arsenal 22 Juli 2020
Liga Inggris 20 Juli 2020, 16:03
-
Prediksi Watford vs Manchester City 22 Juli 2020
Liga Inggris 20 Juli 2020, 16:01
-
Prediksi AS Roma vs Inter Milan 20 Juli 2020
Liga Italia 18 Juli 2020, 15:09
-
Prediksi Leganes vs Real Madrid 20 Juli 2020
Liga Spanyol 18 Juli 2020, 15:06
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR