Nama terakhir bergabung dengan Spurs pada 2010 silam dari Internacional dan diyakini memiliki banderol sebesar 12 juta poundsterling.
Beberapa hari terakhir memang santer dikabarkan bahwa pemain Brasil berusia 25 tahun tersebut masuk dalam bidikan Napoli. Dan baru-baru ini, De Laurentiis mengakui kebenaran dari rumor tersebut.
"Sandro? Dia salah satu target kami, tapi bukan satu-satunya," tandasnya kepada Repubblica.
Sebelumnya, Sandro sendiri telah mengakui bahwa dirinya memang memiliki keinginan untuk bermain di Serie A. Dalam rumor sebelumnya diklaim bahwa Tottenham akan melepasnya bila ada tawaran tak kurang dari 15 juta poundsterling.
Musim lalu, Sandro bermain dalam 25 pertandingan untuk Spurs dan mencetak satu gol.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham Perpanjang Kontrak Friedel
Liga Inggris 9 Juni 2014, 23:10 -
Presiden Napoli Akui Tertarik Datangkan Sandro
Liga Italia 9 Juni 2014, 06:15 -
Rio Ferdinand Memilih Tottenham?
Liga Inggris 7 Juni 2014, 22:38 -
Gaitan Belum Siap Tinggalkan Benfica
Liga Eropa Lain 7 Juni 2014, 19:36 -
Spurs dan MU Berpacu Dapatkan Bek Tengah Lazio
Liga Inggris 6 Juni 2014, 11:00
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR