
Saat ini Milan terpuruk di posisi ke-12 dengan hanya meraih satu kemenangan di 5 laga Serie A musim ini. Bahkan Milan butuh gol telat dari Ignazio Abate untuk menyelamatkan poin di kandang Bologna akhir pekan lalu.
Sampdoria malah lebih parah, dengan tiga kekalahan dan dua hasil imbang dari 5 laga Serie A musim ini. Dua poin Il Samp didapat ketika melakoni laga tandang hingga membuat mereka terbenam di zona degradasi di peringkat ke-18.
Milan masih tanpa setumpuk pemain andalan mereka yang harus absen karena cedera, seperti Matias Silvestre, Kaka, Riccardo Saponara, Giampaolo Pazzini, Daniele Bonera, Mattia De Sciglio, Stephan El Shaarawy dan Riccardo Montolivo. Sementara Mario Balotelli harus absen karena mendapat kartu merah di laga sebelumnya. (bola/mac)
Perkiraan Susunan Pemain Kedua Tim

Sampdoria (4-4-2): Da Costa; Silvestri, Mustafi, Costa, Regini; Gavazzi, Obiang, Krsticic, Wszolek; Sansone, Gabbiadini.
Data dan Fakta

- Tercipta lebih dari 2,5 rata-rata gol pada 6 laga terakhir AC Milan di Serie A.
- Sampdoria gagal meraih kemenangan di 11 laga tandang terakhir Serie A.
- Sampdoria setidaknya kebobolan 2 gol di 4 laga terakhir Serie A.
- AC Milan setidaknya kebobolan 2 gol di 3 laga terakhir Serie A.
Head to Head

- 14/01/13 Sampdoria 0 - 0 AC Milan (Serie A)
- 26/08/12 AC Milan 0 - 1 Sampdoria (Serie A)
- 17/04/11 AC Milan 3 - 0 Sampdoria (Serie A)
- 26/01/11 Sampdoria 1 - 2 AC Milan (Coppa Italia)
- 28/11/10 Sampdoria 1 - 1 AC Milan (Serie A)
Lima Laga Terakhir Kedua Tim

AC Milan (M-S-M-K-S)
- 02/09/13 AC Milan 3 - 1 Cagliari (Serie A)
- 15/09/13 Torino 2 - 2 AC Milan (Serie A)
- 19/09/13 AC Milan 2 - 0 Celtic (Liga Champions)
- 23/09/13 AC Milan 1 - 2 Napoli (Serie A)
- 26/09/13 Bologna 3 - 3 AC Milan (Serie A)
- 25/08/13 Sampdoria 0 - 1 Juventus (Serie A)
- 02/09/13 Bologna 2 - 2 Sampdoria (Serie A)
- 16/09/13 Sampdoria 0 - 3 Genoa (Serie A)
- 21/09/13 Cagliari 2 - 2 Sampdoria (Serie A)
- 26/09/13 Sampdoria 0 - 2 Roma (Serie A)
Komparasi Skuat

- Rata-rata umur skuat: 25,7
- Termuda: 17 (L. Lotti)
- Tertua: 36 (C. Abbiati)
- Pemain di bawah 21 tahun: 10
- Pemain asing: 14
- Pemain non-Eropa: 8
- Rata-rata umur skuat: 25,0
- Termuda: 18 (A. Petagna)
- Tertua: 34 (P. Castellini)
- Pemain di bawah 21 tahun: 7
- Pemain asing: 13
- Pemain non-Eropa: 7
Prediksi

Sedangkan Delio Rossi kemungkinan akan memilih bertahan dan mengandalkan serangan balik dengan memaksimalkan kelemahan Milan mengantisipasi umpan silang. Bola.net memprediksi kemenangan 2-1 menjadi milik Milan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Roma vs Bologna, Jaga Kemenangan Mutlak
Liga Italia 28 September 2013, 15:01
-
Preview: Sunderland vs Liverpool, Comeback Suarez
Liga Inggris 28 September 2013, 14:01
-
Preview: AC Milan vs Sampdoria, Duel Tim Terluka
Liga Italia 28 September 2013, 11:14
-
Preview: Genoa vs Napoli, Target Poin Penuh
Liga Italia 28 September 2013, 10:19
-
Preview: Swansea vs Arsenal, Tamu Tampil Impresif
Liga Inggris 28 September 2013, 09:29
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR