Roma bakal berusaha mempertahankan performa impresif tanpa kehadiran Maicon di sisi kanan pertahanan. Bek asal Brasil itu mendapat cedera saat melawan Sampdoria di laga tengah pekan. Dodo akan menggantikan Maicon, sementara Balzaretti bakal tetap dipasang di sebelah kiri.
Adem Ljajic bisa saja dipasang kembali sebagai trio di lini depan sejak menit pertama. Di lini tengah Michael Bradley masih harus absen karena cedera, sedangkan Miralem Pjanic kemungkinan akan diistirahatkan.
Beralih ke tim tamu, Bologna hingga pekan ke-5 meraih tiga poin hasil tiga kali imbang. Dalam lawatan ke Olimpico, mereka takkan lagi diperkuat Cesare Natali yang mendapat kartu merah di laga sebelumnya. Sementara Rolando Bianchi kondisinya diragukan untuk bisa tampil. (bola/mac)
Perkiraan Susunan Pemain Kedua Tim

Bologna (4-2-3-1): Curci; Garics, Antonsson, Mantovani, Cech; Pazienza, Perez; Kone, Diamanti, Laxalt; Cristaldo.
Data dan Fakta

- Roma meraih hasil imbang di babak pertama untuk kemudian menang di akhir laga pada 5 dari 6 laga terakhir Serie A.
- Roma menang di 6 laga terakhir di Serie A.
- Roma setidaknya mencetak 2 gol di 6 laga terakhir di Serie A.
- Roma mencatatkan clean sheet di 5 dari 7 laga terakhir mereka di pentas Serie A.
- Roma setidaknya mencetak 2 gol di 8 dari 10 laga melawan Bologna di semua kompetisi.
- Roma tak terkalahkan di 11 dari 12 laga melawan Bologna di semua kompetisi
- Bologna gagal meraih kemenangan di 6 laga Serie A.
Head to Head

- 27/01/13 Bologna 3 - 3 AS Roma (Serie A)
- 16/09/12 AS Roma 2 - 3 Bologna (Serie A)
- 29/01/12 AS Roma 1 - 1 Bologna (Serie A)
- 22/12/11 Bologna 0 - 2 AS Roma (Serie A)
- 24/02/11 Bologna 0 - 1 AS Roma (Serie A)
Lima Laga Terakhir Kedua Tim

AS Roma (M-M-M-M-M)
- 26/08/13 Livorno 0 - 2 AS Roma (Serie A)
- 01/09/13 AS Roma 3 - 0 Hellas Verona (Serie A)
- 17/09/13 Parma 1 - 3 AS Roma (Serie A)
- 22/09/13 AS Roma 2 - 0 Lazio (Serie A)
- 26/09/13 Sampdoria 0 - 2 AS Roma (Serie A)
- 26/08/13 Napoli 3 - 0 Bologna (Serie A)
- 02/09/13 Bologna 2 - 2 Sampdoria (Serie A)
- 15/09/13 Udinese 1 - 1 Bologna (Serie A)
- 22/09/13 Bologna 1 - 2 Torino (Serie A)
- 26/09/13 Bologna 3 - 3 AC Milan (Serie A)
Komparasi Skuat

- Rata-rata umur skuat: 26,3
- Termuda: 17 (T. Jedvaj)
- Tertua: 37 (F. Totti)
- Pemain di bawah 21 tahun: 7
- Pemain asing: 18
- Pemain non-Eropa: 14
- Rata-rata umur skuat: 26,5
- Termuda: 19 (A. Ferrari)
- Tertua: 34 (C. Natali)
- Pemain di bawah 21 tahun: 6
- Pemain asing: 16
- Pemain non-Eropa: 5
Prediksi

Bologna hampir saja meraih kemenangan jika Abate tak mencetak gol penyama kedudukan Milan di menit akhir laga akhir pekan lalu. Lini tengah serta depan Roma kemungkinan akan mengalami rotasi, tetapi dengan performa timpang kedua tim, Bola.net memprediksi kemenangan 2-0 akan menjadi milik Roma. Bagaimana pendapat bolaneters?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Roma vs Bologna, Jaga Kemenangan Mutlak
Liga Italia 28 September 2013, 15:01
-
Preview: Sunderland vs Liverpool, Comeback Suarez
Liga Inggris 28 September 2013, 14:01
-
Preview: AC Milan vs Sampdoria, Duel Tim Terluka
Liga Italia 28 September 2013, 11:14
-
Preview: Genoa vs Napoli, Target Poin Penuh
Liga Italia 28 September 2013, 10:19
-
Preview: Swansea vs Arsenal, Tamu Tampil Impresif
Liga Inggris 28 September 2013, 09:29
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR