Namun kedua tim saat ini tengah terpisahkan jarak yang terlampau jauh di klasemen. Juventus tengah nyaman berada di puncak klasemen dan tengah berada pada jalur back to back scudetto. Sementara Torino tengah berjuang mengumpulkan poin demi mengamankan diri dari jeratan degradasi.
Bianconeri sendiri didukung catatan yang mendukung mereka. Dalam 161 pertemuan kedua tim, Juve telah memenangi 66 laga sementara Torino memenangi 49 laga dan sisanya berakhir imbang.
Dari sisi taktik, pelatih Juventus, Antonio Conte tampaknya akan kembali memakai formasi 3-5-1-1 yang sukses pada beberapa laga terakhir. Di antaranya saat mengalahkan Lazio dan AC Milan. Dalam formasi tersebut, gelandang Claudio Marchisio akan digeser lebih ke depan berada di belakang striker Mirko Vucinic.
Sementara itu kubu tuan rumah akan kehilangan beberapa pemain andalannya. Giuseppe Vives dan Matteo Darmian bakal absen karena akumulasi kartu. Begitu juga dengan kondisi Alessio Cerci dan Rolando Bianchi yang masih diragukan dapat turun pada laga ini.
Perkiraan susunan pemain
Torino: Gillet; Rodriguez, Glik, D'Ambrosio, Ogbonna; Gazzi, Stevanovic, Cerci, Santana; Barreto, Meggiorini
Juventus: Buffon; Bonucci, Barzagli, Chiellini; Lichtsteiner, Vidal, Pirlo, Pogba, Asamoah; Marchisio; Vucinic. [initial]
DATA DAN FAKTA: Torino vs Juventus (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Torino 0-2 Juventus
Open Play 28 April 2013, 23:42
-
Review: Satu Poin Lagi, Bianconeri!
Liga Italia 28 April 2013, 22:32
-
Conte: Derby della Mole Adalah Pesta Kota Turin
Liga Italia 28 April 2013, 13:38
-
Data dan Fakta Serie A Giornata 34: Torino vs Juventus
Liga Italia 28 April 2013, 10:45
-
Preview: Torino vs Juventus, Derby Jomplang
Liga Italia 28 April 2013, 10:15
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR