Dilansir Sportmediaset, Roma siap menyodorkan kontrak baru berdurasi tiga tahun dengan gaji €2,5 juta per musim. Angka itu lebih baik dibandingkan yang dia dapatkan sekarang.
Wajar kalau Roma bersedia memberi Pjanic kontrak anyar yang cukup menggiurkan. Musim ini, eks bintang Lyon tersebut sudah mengukir lima gol dan enam assist dalam 31 penampilan serta berperan besar membawa Roma duduk di peringkat dua klasemen Serie A 2013/14 hingga lima laga tersisa.
Roma tentu saja tak mau pemain penting seperti Pjanic digoda klub lain.
Kontrak Pjanic sejatinya masih berlaku sampai 2015. Jika setuju dengan proposal yang bakal ditawarkan, berarti dia akan bertahan di Olimpico setidaknya sampai tahun 2018 mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Proposal Kontrak 7,5 Juta Euro Untuk Pjanic
Liga Italia 15 April 2014, 12:36
-
Roma Pun Inginkan Mario Suarez
Liga Italia 15 April 2014, 11:56
-
Bagi Conte, Scudetto Numero Uno
Liga Italia 15 April 2014, 11:18
-
Giovinco: Scudetto Belum di Tangan Juventus
Liga Italia 15 April 2014, 06:03
-
Kalahkan Udinese, Llorente Sangat Senang
Liga Italia 15 April 2014, 05:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR