Inter Milan harus menelan kekalahan memalukan saat menjamu wakil Israel itu di laga pertama fase grup Liga Europa. Secara mengejutkan, tim asuhan Frank de Boer tersebut kalah dua gol tanpa balas.
Kekalahan ini menjadi modal buruk karena mereka akan bertemu juara Serie A lima musim terakhir, Juventus. Tapi Ranocchia sesumbar timnya akan bangkit kembali akhir pekan ini.
"Kami kecewa, tapi kami harus bangkit dan fokus melawan Juventus," bukanya usai pertandingan.
"Hasilnya benar-benar mengganggu kami, tetapi kami memiliki ujian yang sulit dan luar biasa melawan Juventus," ujarnya.
"Ini adalah permainan yang terpisah dari pertandingan-pertandingan lain di musim ini dan banyak hal masuk dalam pikiran kami. Kami akan bermain sampai mati, karena melawan Juventus tak pernah menjadi pertandingan yang normal," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Piero Puas Dengan Aktivitas Transfer Juventus
Liga Italia 16 September 2016, 19:51 -
Del Piero Tak Menyangka Juve Beli Higuain Dengan Super Mahal
Liga Italia 16 September 2016, 19:25 -
Hasil Lawan Sevilla Akan Buat Juve Termotivasi di Derby D'Italia
Liga Italia 16 September 2016, 18:56 -
Suatu Hari Nanti, Del Piero Siap Kembali ke Juventus
Liga Italia 16 September 2016, 18:30 -
Chiellini: Juventus Tak Bisa Pesta Gol Seperti Madrid
Liga Champions 16 September 2016, 17:56
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR