
Kemenangan Inter di Giuseppe Meazza, Kamis (01/11), diraih lewat penalti Diego Milito (52') serta gol Rodrigo Palacio (69') dan Fredy Guarin (81'). Sampdoria, yang harus kehilangan Andrea Costa sejak menit 51 akibat kartu merah, hanya bisa mencetak dua gol via Gianni Munari (20') dan Eder Martins Citadin (90+4').
Kartu merah diberikan wasit kepada Costa untuk pelanggarannya terhadap Milito, yang kemudian berbuah penalti dan gol untuk Inter.
Pengusiran Costa seolah menjadi titik balik laga. Pasalnya, setelah kalah jumlah pemain, keunggulan Sampdoria langsung lenyap dengan tiga gol Inter.
Ini merupakan kemenangan kedelapan Inter secara beruntun di semua kompetisi musim 2012/13. Modal yang bagus untuk melakoni Derby d'Italia kontra Juventus di giornata 11 akhir pekan nanti.
Susunan pemain Inter: Handanovic; Zanetti, Ranocchia (Silvestre 84'), Samuel, Pereira (Nagatomo 63'); Mudingayi (kuning 32') (Cambiasso 46'), Gargano, Guarin; Palacio, Cassano, Milito.
Susunan pemain Sampdoria: Romero; Berardi (De Silvestri 53'), Gastaldello, Rossini, Costa (merah 51'); Munari (kuning 79'), Tissone, Poli (Renan 59' - Maxi Lopez 78'); Estigarribia, Soriano, Eder.
Statistik Inter - Sampdoria
Shots: 17 - 6
Shots on goal: 5 - 2
Penguasaan bola: 62% - 38%
Pelanggaran: 15 - 11
Corner: 1 - 2
Offside: 0 - 3
Kartu kuning: 1 - 1
Kartu merah: 0 - 1
Penyelamatan: 0 - 2. (bola/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Trezeguet Terlalu Tua Untuk Palermo'
Liga Italia 1 November 2012, 22:45
-
Aksi Pogba Mengundang Decak Kagum Pioli
Liga Italia 1 November 2012, 21:24
-
Totti Yakin Finish di Zona Liga Champions
Liga Italia 1 November 2012, 20:49
-
Giaccherini Sayangkan Buruknya Penyelesaian Akhir
Liga Italia 1 November 2012, 20:14
-
Guarin: Saatnya Taklukkan Juventus
Liga Italia 1 November 2012, 19:15
LATEST UPDATE
-
Spalletti Ogah Perpanjang Kontrak di Juventus? Alasannya Bikin Terharu!
Liga Italia 13 Januari 2026, 08:15
-
Dipecat Real Madrid, Mau ke Mana Xabi Alonso, Jodoh ke Manchester United?
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 08:05
-
Pesta Gol 5-0 Belum Cukup, Spalletti: Juventus Masih di Bawah Level Inter dan Napoli!
Liga Italia 13 Januari 2026, 07:51
-
Man of the Match Juventus vs Cremonese: Weston McKennie
Liga Italia 13 Januari 2026, 06:58
-
Man of the Match Liverpool vs Barnsley: Dominik Szoboszlai
Liga Inggris 13 Januari 2026, 06:54
-
Hasil Juventus vs Cremonese: Menggila di Turin, Bianconeri Bungkam Tim Tamu 5-0
Liga Italia 13 Januari 2026, 04:58
-
Hasil Liverpool vs Barnsley: Wirtz dan Ekitike Segel Kemenangan di Anfield
Liga Inggris 13 Januari 2026, 04:53
-
Hasil Lengkap Drawing FA Cup Putaran Keempat: Arsenal dan Chelsea Dapat Lawan Enteng
Liga Inggris 13 Januari 2026, 04:16
-
Resmi: Alvaro Arbeloa Ditunjuk Gantikan Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 03:47
-
Prediksi Newcastle vs Man City 14 Januari 2026
Liga Inggris 13 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Torino 14 Januari 2026
Liga Italia 13 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
























KOMENTAR