Dalam laga tersebut, kedua tim bermain imbang 1-1 dalam 90 menit waktu normal. Di masa perpanjangan waktu, Daniele De Rossi menentukan kemenangan timnya lewat titik putih.
Hukuman diberikan setelah pemain Empoli, Piotr Zielinski dianggap menjatuhkan gelandang Roma, Leandro Paredes di kotak terlarang. Keputusan ini diprotes keras para pemain Empoli, yang beranggapan bahwa Zielinski melakukan tackle bersih terhadap bola.
Menanggapi kontroversi ini, Garcia mengaku tak terlalu ambil pusing, "Saya belum melihat tayangan ulang. Namun para pemain memberi tahu saya bahwa itu jelas sebuah pelanggaran."
"Dalam kompetisi berformat turnamen, hal terpenting adalah lolos ke babak selanjutnya dan kami mampu mewujudkan hal tersebut. Kami menciptakan banyak peluang namun gagal mencetak gol, lalu kebobolan lewat sebuah skema serangan balik. Saya harus memuji pemain Empoli yang memberikan kami perlawanan hebat." (rai/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma Menang Berkat Penalti Kontroversial, Garcia Tak Ambil Pusing
Liga Italia 21 Januari 2015, 15:25
-
Kalah Kontroversial Dari Roma, Pemain Empoli Menangis
Liga Italia 21 Januari 2015, 15:09
-
Roma Resmi Jual Jedvaj ke Leverkusen
Liga Italia 21 Januari 2015, 14:05
-
Liga Italia 21 Januari 2015, 10:23

-
Galeri Coppa Italia: Roma, 114 Menit Singkirkan Empoli
Open Play 21 Januari 2015, 09:58
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR