Tak tanggung-tanggung, petinggi Sampdoria sendiri yang datang untuk Balotelli. Seperti dilaporkan Tuttosport, Presiden Sampdoria Massimo Ferrero secara personal datang ke Inggris untuk merampungkan kesepakatan dengan Liverpool.
Namun dengan melihat besarnya gaji Balotelli, serta keinginan Liverpool untuk menutup kerugian 16 juta Pounds maka upaya Sampdoria dipastikan takkan mudah. Solusinya, Sampdoria bisa mengajukan pinjaman jangka panjang untuk bisa menggunakan jasa Balotelli.
Balotelli dibeli Liverpool dengan transfer 16 juta Pound dari AC Milan pada bursa transfer musim panas lalu. Sayangnya bandrol mahalnya tak setara dengan kontribusi Balotelli yang hanya mencetak 1 gol Premier League di sepanjang musim lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sampdoria Ajak Balotelli Pulang ke Italia
Liga Italia 6 Juni 2015, 23:54 -
Manchester City Tawar Sterling 30 Juta Pounds
Liga Inggris 6 Juni 2015, 19:15 -
Henderson Ingin Sterling Bertahan di Anfield
Liga Inggris 6 Juni 2015, 17:45 -
Bukan Liverpool, Klop Bermimpi Latih Klub Ini
Liga Inggris 6 Juni 2015, 00:34 -
Ini Target Coutinho Bersama Liverpool Musim Depan
Liga Inggris 5 Juni 2015, 18:02
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR