Bola.net - - Pelatih Sampdoria, Marco Giampaolo mengaku terkejut bahwa timnya tak benar-benar menderita saat tandang ke markas AS Roma.
Bermain di Olimpico Stadium, Senin (29/1) dini hari tadi, Sampdoria sukses meraih kemenangan tipis 1-0 berkat gol tunggal Duvan Zapata. Gol ini tercipta 10 menit sebelum bubaran setelah sebelumnya di babak pertama kiper Emiliano Viviano menggagalkan penalti Alessandro Florenzi.
"Itu adalah kemenangan bagi seluruh tim, bagi mereka yang belum bermain musim ini dan memastikan mereka siap saat dipanggil," katanya kepada Mediaset Premium.
"Roma adalah tim yang kuat dan terutama di kandang sendiri, saat mereka termotivasi oleh antusiasme penonton. Kami menghabiskan banyak energi di babak pertama dan mau tidak mau akan kehabisan tenaga sedikit menjelang akhir dan mendapat tekanan, tapi kami bertahan dan mendapat kemenangan," tambahnya.
"Ada 20 menit ketika kami berada di bawah tekanan serius, tapi semua orang bekerja sangat keras dari bola dan bertahan di sisi dengan kualitas individu yang sangat baik. Saya tentu saja tidak mengira akan datang ke Roma dan tidak menderita sama sekali." tandasnya.
Kemenangan ini membuat Sampdoria kini ada di posisi keenam klasemen sementara Serie A dengan raihan 37 poin dari 22 pertandingan. Tertinggal empat poin dari AS Roma yang ada di posisi kelima.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma Tolak Lamaran Liverpool untuk Penjaga Gawang Alisson
Liga Inggris 29 Januari 2018, 12:40
-
CEO Roma Juga Tak Bisa Jawab Masa Depan Edin Dzeko
Liga Italia 29 Januari 2018, 11:05
-
7 Striker Alternatif Jika Chelsea Gagal Boyong Dzeko
Editorial 29 Januari 2018, 10:51
-
Sampdoria Terkejut Tak Rasakan Penderitaan di Kandang Roma
Liga Italia 29 Januari 2018, 10:45
-
Monchi: Dzeko? Negosiasi Itu Wajar di Bursa Transfer
Liga Italia 29 Januari 2018, 10:25
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR