Juve sudah hampir bisa dipastikan akan melepas Arturo Vidal ke Bayern Munchen. Hanya saja, Juve masih ingin memastikan untuk mendapatkan pengganti, meski bukan pengganti langsung. Juve ingin menggantikan Vidal dengan seorang trequartista, alias pemain nomor 10.
Setelah kesulitan merayu Mario Gotze untuk pindah ke Turin, Juve mengalihkan perhatian kepada youngster Jerman lainnya; Draxler. Direktur Olahraga Schalke, Horst Heldt mengakui bahwa klubnya sudah memberikan izin kepada Juve untuk melakukan nego personal dengan Draxler.
"Juventus sudah mengajukan permohonan izin tertulis untuk berbicara dengan agen Draxler. Kami sepakat dan memberikan izin meski sampai saat ini belum ada tawaran dari Turin untuk Draxler," terang Heldt seperti dilansir Gianluca Di Marzio.
Selain Draxler, Juventus kabarnya juga masih terus menggelar negosiasi untuk mencoba mendapatkan bek kiri Porto; Alex Sandro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilirik Juve, Oscar Enggan Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:34
-
Chiellini Tak Tertarik Pindah ke Premier League
Liga Italia 22 Juli 2015, 20:31
-
Zanetti: Inter Milan Dekati Level Juventus
Liga Italia 22 Juli 2015, 20:01
-
Xabi Alonso: Vidal Akan Cocok di Bayern Munchen
Bola Indonesia 22 Juli 2015, 19:54
-
Agen: Draxler Bisa Gabung Juve Hanya dengan 25 Juta Euro
Liga Italia 22 Juli 2015, 15:12
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR