Mantan pelatih Rossoneri itu memilih untuk memberikan atensinya kepada personel tunggal Milan, si bomber muda Stephan El Shaarawy.
Menurut Carletto, wonderkid Italia itu memiliki kesamaan dengan wonderkid Brasil milik klub Santos yang sedang naik daun Neymar.
"Galliani membandingkan Shaarawy dengan Samuel Eto'o? Dari segi karakteristik Shaarawy menurut saya lebih mirip Neymar ketimbang Eto'o,"
Pemain berjuluk Si Firaun Kecil itu tampil bagus di awal musim ini dia telah membukukan 5 gol dari 8 laga resmi yang sudah ia jalani.
"El Shaarawy memiliki start yang sempurna, saya tak sabar melihatnya berduet bersama Alexandre Pato," imbuh pelatih Paris Saint-Germain tersebut. (espn/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cassano Siap Dicemooh di Derby Milano
Liga Italia 6 Oktober 2012, 22:02
-
De Jong: Minimnya Pengalaman Jadi Kendala Milan
Liga Italia 6 Oktober 2012, 21:30
-
Montolivo: Saya Mencium Aroma Skeptis
Liga Italia 6 Oktober 2012, 20:30
-
Coutinho: Yang Diinginkan Inter Hanya Kemenangan
Liga Italia 6 Oktober 2012, 20:09
-
Van Bommel Kirim Doa Bagi Milan
Liga Italia 6 Oktober 2012, 18:05
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR