Milan memang sempat menjalani awal musim yang sulit. Miha gagal meracik strategi yang memungkinkan Carlos Bacca dkk memiliki konsistensi permainan. Namun, pasca mendapatkan ultimatum, kini Miha justru berhasil membawa Milan menang dalam tiga laga terakhir mereka.
Sontak hal tersebut membuat legenda Milan, Andriy Shevchenko, mengeluarkan sanjungan kepada pelatih asal Serbia tersebut. "Mihajlovic adalah pelatih yang hebat dan orang yang baik," buka Seva.
"Dia tidak pernah bermain untuk Milan, tetapi ia bermain untuk Inter Milan, jadi dia paham tentang rivalitas kita. Dia memiliki kualitas yang Anda butuhkan untuk menjadi pelatih Rossoneri," tukasnya. [initial]
(mar/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shevchenko Sanjung Kualitas Mihajlovic
Liga Italia 3 November 2015, 18:09
-
Milan Mungkin Tanpa Bertolacci Lawan Juventus
Liga Italia 3 November 2015, 13:05
-
Tim Yang Sukses Raih Hasil Sempurna di Fase Grup UCL
Editorial 3 November 2015, 12:53
-
Liga Italia 3 November 2015, 03:01

-
Dominasi Juventus Runtuh, Serie A Semakin Kompetitif?
Editorial 2 November 2015, 12:13
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR