
Bola.net - Mauricio Pochettino memberikan pujian kepada striker Inter Milan Lautaro Martinez. Pochettino menyebut Martinez sebagai salah satu striker terbaik di planet ini.
Lautaro meledak di bawah asuhan pelatih Antonio Conte musim ini. Mantan pelatih Juventus itu memberinya kepercayaan sebagai starter reguler di lini depan Inter.
Akibatnya pemain Argentina itu diminati banyak klub besar Eropa. Bahkan beberapa klub raksasa dilaporkan tertarik untuk mengaktifkan klausul rilisnya.
Barcelona sudah menetapkan El Toro sebagai target utama mereka pada bursa transfer musim panas mendatang. Sementara itu, tim lainnya seperti Real Madrid dan Chelsea juga terus memantau situasinya.
Pujian Pochettino
Mantan bos Tottenham Hotspur Pochettino diminta untuk memberikan komentarnya mengenai Martinez. Menurutnya, Martinez adalah salah satu striker terbaik di dunia saat ini.
“Lautaro adalah salah satu striker terbaik di dunia saat ini,” kata Pochettino kepada stasiun radio Argentina, Radio La Plata.
"Ini bukan hanya karena apa yang telah dia tunjukkan, tetapi potensinya yang hebat di masa depan. Jika Anda mulai mencari striker tajam untuk klub-klub besar, jelas namanya ada di sana.”
Statistik Martinez
Martinez tampil cukup tajam bersama Inter musim ini. Sang pemain membentuk duet yang bagus bersama Romelu Lukaku sejauh ini.
Bomber Argentina itu sudah memainkan 31 penampilan di semua kompetisi musim ini. Dari sekian kesempatan itu, Martinez mampu melesakkan 16 gol dan membuat empat assist.
Martinez juga sudah menjadi pemain reguler untuk timnas Argentina. Dia sudah menyumbang sembilan gol dari 17 penampilan.
Sumber: Football Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mau Cristiano Ronaldo Lebih Moncer, Juventus Disarankan Beli Gabriel Jesus
Liga Italia 20 Maret 2020, 21:20
-
Dua Perbedaan Mencolok antara MU dan Inter Milan versi Romelu Lukaku
Liga Inggris 20 Maret 2020, 20:00
-
Inter Milan Redam Spekulasi Transfer Lautaro Martinez ke Barcelona
Liga Italia 20 Maret 2020, 17:56
-
Cristiano Ronaldo Masih Bisa Bermain Lima Tahun Lagi
Liga Italia 20 Maret 2020, 17:14
-
Juventus Sodorkan Kontrak Baru untuk Gonzalo Higuain, Tepatkah?
Liga Italia 20 Maret 2020, 17:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Leeds 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 15:39
-
AC Milan dan Pola Mencetak Gol dari Shot on Target Pertama
Liga Italia 7 Januari 2026, 15:36
-
Proliga 2026 Segera Dimulai, Pontianak Jadi Tuan Rumah Seri Pertama
Voli 7 Januari 2026, 15:27
-
Duel Antarlini Persib Vs Persija di BRI Super League: Sengit di Setiap Posisi
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 14:52
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR