Bola.net - - Meskipun kalah, pelatih Sampdoria, Marco Giampaolo memberikan pujian atas sikap yang ditunjukkan para pemainnya saat melawan Juventus.
Sampdoria memang harus rela malu di kandang sendiri saat melawan Juventus. Namun performa yang mereka tunjukkan benar-benar membuat sang pemuncak klasemen Bianconeri kesulitan.
Juventus sendiri pada akhirnya mampu menang berkat gol tunggal dari Juan Cuadrado saat pertandingan baru berjalan tujuh menit.
"Kami mungkin sedikit kurang tepat di sepertiga terakhir lapangan dan tak bisa menemukan pergerakan yang tepat untuk mencetak gol," ujarnya.
"Sebuah kekalahan tak pernah positif, bahkan bila itu melawan pemuncak Serie A. Fabio Quagliarella sangat termotivasi dan seluruh tim memiliki sikap yang sangat Eropa, dengan fokus pada serangan. Tak ada gunanya menunggu dan bertahan karena kami akan kebobolan juga," sambungnya.
"Misi kami adalah menjaga permainan tetap terbuka sampai menit ke-95 dan itulah yang kami lakukan. Kami sangat tak beruntung pada gol Juventus, karena saya belum pernah melihat Cuadrado melakukan sundulan sebelumnya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Bongkar Rahasia Penampilan Primanya
Liga Champions 20 Maret 2017, 17:45
-
Buffon: Investor Asing Buruk Bagi Serie A
Liga Italia 20 Maret 2017, 17:08
-
5 Reuni Yang Terjadi di Perempat Final Liga Champions 2016/2017
Editorial 20 Maret 2017, 15:52
-
Rugani Akui Tak Mudah Kalahkan Sampdoria
Liga Italia 20 Maret 2017, 15:43
-
Juventus 0 Shot di Babak Kedua vs Sampdoria
Liga Italia 20 Maret 2017, 15:38
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR