
Bola.net - - Pelatih Inter Milan Luciano Spalletti ingin melihat semua pemain bisa mencetak gol ke gawang lawan. Ia tidak ingin tim asuhannya hanya bergantung kepada Mauro Icardi dan Ivan Perisic saja dalam urusan mencetak gol.
Inter menjalani awal musim yang sangat bagus di bawah asuhan Spalletti pada musim 2017/18. Mereka mampu meraih tiga kemenangan beruntun sehingga duduk di puncak klasemen bersama Juventus dan Napoli.
Icardi dan Perisic bertanggung jawab atas tujuh dari delapan gol yang dicetak Inter. Bahkan, striker internasional Argentina itu selalu mencetak gol dalam tiga pertandingan musim ini.
Sementara itu, Perisic berkomitmen untuk tetap bersama Inter setelah meneken kontrak baru berdurasi lima tahun pekan lalu meski sang pemain sangat diminati Manchester United sepanjang bursa transfer musim panas kemarin.
Spalletti sangat antusias dengan kinerja dua pemain utamanya itu. Namun Inter tidak bisa hanya mengandalkan mereka berdua jika ingin masuk posisi empat besar pada akhir musim ini.
“Mereka berdua adalah pemain yang luar biasa tetapi kami juga memiliki pilihan lain," kata Spalletti di situs resmi klub.
"Mauro dan Ivan memiliki kualitas luar biasa tetapi kami yakin bahwa kami memiliki permainan kolektif yang berjalan dan ingin memberikan yang terbaik di setiap pertandingan. Kami membutuhkan gol-gol dari semua pemain untuk menuju Liga Champions.”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Memburu Kemenangan Beruntun
Liga Italia 16 September 2017, 23:59
-
Lawan Milan, Udinese Usung Dua Elemen Krusial
Liga Italia 16 September 2017, 23:36
-
Juventus Wajib Menang Usai Dihajar Barcelona
Liga Italia 16 September 2017, 22:52
-
Kembalinya Chiellini dan Mandzukic
Liga Italia 16 September 2017, 22:37
-
Highlights Serie A: Crotone 0-2 Inter Milan
Open Play 16 September 2017, 22:17
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR